Gubernur Ganjar Pranowo berkoordinasi dengan otoritas PT Pelni untuk membantu jemput ratusan wisatawan yang terjebak di Kepulauan Karimunjawa, Kabupaten Jepara
JawaPos.com–Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo berkoordinasi dengan otoritas PT Pelni untuk membantu menjemput ratusan wisatawan yang terjebak di Kepulauan Karimunjawa, Kabupaten Jepara. Mereka terjebak akibat tingginya ombak atau gelombang laut.
Dia meminta agar kondisi kesehatan para wisatawan yang terjebak itu diperhatikan sambil menunggu bantuan dan penjemputan. Gubernur mengingatkan agar jangan sampai para wisatawan tersebut kekurangan logistik. Terkait dengan cuaca buruk, gubernur juga mengingatkan masyarakat senantiasa mengakses dan memperhatikan peringatan dari BMKG.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pelni Bakal Jemput Ratusan Wisatawan yang Terjebak di KarimunjawaAkibat cuaca ekstrem dan gelombang tinggi, ratusan wisatawan terjebak di Pulau Karimunjawa karena tak ada kapal. Pelni pun ditugaskan untuk menjemput yang terjebak di sana.
Baca lebih lajut »
305 Wisatawan Terjebak di Karimunjawa, Ganjar: Jemput Pakai Kapal PelniGanjar telah berkontak dengan otoritas dari PT Pelni untuk membantu ratusan wisatawan yang terjebak di Kepulauan Karimunjawa, Jepara.
Baca lebih lajut »
Jemput wisatawan terjebak di Karimunjawa, Gubernur-Pelni koordinasiSebanyak 305 wisatawan terjebak di Pulau Karimunjawa menyusul tingginya gelombang laut. Ganjar Pranowo meminta agar kondisi kesehatan para wisatawan itu diperhatikan sambil menunggu bantuan dari penjemputan.
Baca lebih lajut »
Pelni Ubah Jadwal Kapal demi Selamatkan 305 Wisatawan yang Terjebak di KarimunjawaPT Pelni (Persero) mengubah jadwal kapal demi menyelamatkan 305 wisatawan yang terjebak di Pulau Karimunjawa, Jepara, Jawa Tengah.
Baca lebih lajut »
Polda Jateng: Perayaan Natal 2022 di Jateng Aman LancarSECARA umum kegiatan Perayaan Natal 2022 di seluruh kabupaten/kota yang ada di wilayah Jawa Tengah berlangsung aman dan lancar.
Baca lebih lajut »
Ratusan Wisatawan Tertahan di Karimunjawa, Ini yang Dilakukan Pemkab JeparaPemkab Jepara akan melakukan berbagai langkah untuk menangani ratusan wisatawna yang tertahan di Karimunjawa.
Baca lebih lajut »