Pemprov DKI tak Lakukan Persiapan Apa-Apa Sambut Arak-arakan Pebalap MotoGP |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Pemprov DKI tak Lakukan Persiapan Apa-Apa Sambut Arak-arakan Pebalap MotoGP |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 61 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 63%

Jokowi bersama 20 pebalap berbagai kelas akan berparade di Jakarta, Rabu (16/3/2022).

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Gubernur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria menyatakan, tidak ada persiapan khusus menjelang parade pebalap MotoGP di Jakarta, sebelum mereka bertolak ke Lombok untuk menjalani balapan seri kedua di Sirkuit Mandalika."Tidak ada persiapan yang luar biasa. Setiap hari kita lihat kota Jakarta sudah sangat bersih, rapi, keren-lah begitu," ucap Riza di Balai Kota DKI, Jakarta Pusat, Jumat .

Meski begitu, lanjut dia, Pemprov DKI setiap hari mempercantik dan memperindah kawasan Ibu Kota. Parade pebalap MotoGP yang dijadwalkan pada Rabu menyusuri jalanan Jakarta, akan menjadi kesempatan bagi Pemprov DKI menunjukkan kemajuan pembangunan di Ibu Kota."Kami bisa memperlihatkan kepada dunia khususnya kepada pengendara MotoGP dan seluruh kru dan tim, bisa melihat kemajuan Jakarta," ucap Riza.

Meski begitu, kata Riza, Pemprov DKI belum mendapatkan detail rute yang akan dilalui dalam parade tersebut. Rencananya, sebanyak 20 pebalap berbagai kelas akan berparade di Jakarta, Rabu . Sirkuit Pertamina Mandalika akan menjadi tuan rumah Grand Prix of Indonesia pada 18-20 Maret 2022, setelah ajang balap sepeda motor paling bergengsi di dunia itu absen selama 25 tahun di Indonesia. Sebelum menuju sirkuit di pesisir selatan Pulau Lombok itu, nama besar, seperti Marc Marquez, Joan Mir, Francesco Bagnaia, Andrea Dovizioso, berusaha mempromosikan MotoGP dalam arak-arakan yang akan dimulai dan diakhiri di Istana Merdeka.

Presiden Joko Widodo dijadwalkan menerima para pebalap kelas dunia itu di Istana, sebelum bergabung dan berkendara dalam arak-arakan bersama para bintang.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jokowi Bangga dengan Ekspor Mobil CBU, Pengamat: Mobil Esemka Apa Kabarnya?Jokowi Bangga dengan Ekspor Mobil CBU, Pengamat: Mobil Esemka Apa Kabarnya?GELORA.CO -Ekspor ratusan ribu mobil completely built up (CBU) dari Pelabuhan Patimban, Kabupaten Subang, Jawa Barat ke Australia yang dile...
Baca lebih lajut »

Ibu Kota Negara Pindah, Jokowi Bilang Jakarta Tak akan DitinggalkanIbu Kota Negara Pindah, Jokowi Bilang Jakarta Tak akan DitinggalkanJokowi melantik Kepala Otorita IKN Bambang Susantono pada Kamis ini. Minta merekrut deputi dari orang lokal.
Baca lebih lajut »

Parade Pebalap MotoGP dan Jokowi di Jakarta, Polda Metro Jaya Akan Alihkan Arus Lalu LintasParade Pebalap MotoGP dan Jokowi di Jakarta, Polda Metro Jaya Akan Alihkan Arus Lalu LintasPolda Metro Jaya menyebutkan akan ada pengalihan arus lalu lintas saat parade promosi sekaligus menyambut perhelatan MotoGP Indonesia 2022 di Jakarta pada 16 Maret 2022. - Megapolitan
Baca lebih lajut »

Presiden Jokowi dan 20 Pembalap MotoGP akan Gelar Konvoi di Jakarta, Ini Kata Polda Metro Jaya | Jakarta Bisnis.comPresiden Jokowi dan 20 Pembalap MotoGP akan Gelar Konvoi di Jakarta, Ini Kata Polda Metro Jaya | Jakarta Bisnis.comPresiden Jokowi akan melakukan konvoi bersama 20 pembalap MotoGP di Jakarta pada 16 Maret 2022 mendatang.
Baca lebih lajut »

Apa Sih Titik Basah Di Dada Pesepakbola Itu?Berkeringat saat bermain bola adalah hal biasa tapi menjadi menarik apabila yang terlihat basah hanya di titik tengah jersey bagian dada 👀 Mengapa demikian? 🤔 SisiLain
Baca lebih lajut »

Abramovich Kena Sanksi, Apa Saja Dampaknya buat Chelsea?Abramovich Kena Sanksi, Apa Saja Dampaknya buat Chelsea?Roman Abramovich kena sanksi dari pemerintah Inggris. Lantas, apa saja dampak hukuman tersebut kepada klub kepunyaan Abramovich, Chelsea?
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-12 10:24:46