Pemprov DKI Butuh Rp1,38 Triliun Buat Proyek Tanggul Rob Sepanjang 8,3 Kilometer
Sabtu, 24 Desember 2022 05:02Banjir Rob Berkepanjangan di Pelabuhan Sunda Kelapa. ©2021 Merdeka.com/Iqbal Septian Nugrohoterus berlanjut. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta mengestimasi anggaran dibutuhkan Rp1,38 triliun untuk 8,3 kilometer dari total 11,1 kilometer pengerjaan tanggul.
Kepala Seksi Perencanaan Bidang Pengendalian Rob dan Pesisir Pantai Dinas Sumber Daya Air DKI Jakarta, Putu Riska Komala, menjelaskan alasan DKI hanya membangun tanggul 8,3 kilometer. Menurutnya, sisa tanggul sepanjang 2,8 kilometer diusulkan menjadi kewenangan PT Pelindo II atau Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Sunda Kelapa.
Dia menjelaskan tanggul 8,3 kilometer menjadi kewenangan Pemprov DKI karena berada di empat lokasi. Pertama di Muara Angke sepanjang 3,4 kilometer dengan estimasi anggaran sebesar Rp671 miliar untuk anggaran tahun jamak 2023-2026. Kemudian di Pantai Mutiara sepanjang 1,05 kilometer dengan estimasi anggaran Rp171 miliar untuk tahun jamak 2025-2027.
Selanjutnya di Sunda Kelapa sepanjang 2 kilometer dengan estimasi anggaran Rp472 miliar tahun jamak 2023-2025. Terakhir di Kali Blencong sepanjang 1,7 kilometer untuk tahun anggaran 2023-2024 dengan estimasi anggaran Rp71 miliar.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
DKI estimasi anggaran bangun 8,3 km tanggul rob capai Rp1,38 triliunPemprov Jakarta memberikan estimasi anggaran untuk pembangunan tanggul pencegah rob di pesisir utara Jakarta sepanjang 8,3 kilometer dari total 11,1 kilometer mencapai Rp1,38 triliun.
Baca lebih lajut »
Stok Beras 819 Ribu Ton, Pemprov DKI: Aman Sampai Sembilan Bulan |Republika OnlineKebutuhan beras di Jakarta mencapai 2.800 ton per hari.
Baca lebih lajut »
Pemprov DKI Jakarta Sediakan 40 Kantong Parkir di Kawasan Sudirman-Thamrin saat Malam Tahun BaruMenjelang perayaan tahun baru, Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta melalui Dinas Perhubungan (Dishub) DKI telah menyediakan sebanyak 40 kantong parkir.
Baca lebih lajut »
Pemprov DKI Bersama TNI-Polri Bersiap Amankan Natal dan Tahun BaruApel tersebut bertujuan untuk mengecek akhir persiapan seluruh personel,sarana, dan prasarana dari seluruh pihak terkait.
Baca lebih lajut »
Pemprov DKI larang nyalakan petasan saat perayaan malam tahun baruKabar bagi warga DKI Jakarta! Pemprov DKI melarang warga menyalakan petasan saat perayaan malam tahun baru karena berbahaya bagi keamanan dan keselamatan masyarakat.
Baca lebih lajut »
Pemprov DKI: Dilarang Nyalakan Petasan Saat Malam Tahun Baru, Membahayakan!Pihaknya akan melakukan penindakan dengan penyitaan apabila menemukan warga atau pedagang yang masih menjual petasan.
Baca lebih lajut »