Irwandi mengatakan banyaknya pembeli yang datang ke Johar Baru memancing para pedagang selain takjil berjualan. Padahal pihaknya sudah menertibkannya. JoharBaru Takjil
Wakil Wali Kota Jakarta Pusat Irwandi mengatakan diperbolehkannya pedagang takjil berjualan di sekitar Johar Baru membuat pedagang lain iri. Alhasil, menurutnya, ada saja pedagang lain yang buka di malam hari dan menimbulkan kerumunan di tengah PSBB.
Irwandi mengatakan banyaknya pembeli yang datang ke Johar Baru juga memancing para pedagang lain untuk buka. Padahal pihaknya sudah menertibkan pedagang selain makanan untuk tidak buka. "Nah pedagang lain yang nggak boleh dagang ngiri, itu kok takjil bisa, akhirnya dia buka, dia dagang juga, jadi warganya ini yang memancing pedagang," kata Irwandi ketika dikonfirmasi, Rabu .Meski begitu, Irwandi mengatakan pihaknya sudah menindak pedagang selain takjil dan pembeli di sekitar area tersebut. Namun, menurutnya jumlah pembeli yang lebih banyak dari Satpol PP menjadi kendala.
"Itu sudah kita tindak pedagang-pembeli, tapi jumlah pembeli itu lebih banyak banget dari satpol PP, itu kendalanya. Kita sudah mengimbau pakai toa dan sekarang sudah kenakan sanksi sosial, nyapu trotoar," ujarnya.Sebelumnya, informasi keramaian di Johar Baru itu diinformasikan melalui akun Instagram @jakarta.terkini.
Suasana di ketiga lokasi pasar malam itu tampak sangat ramai, warga berkerumun seolah tidak ada jarak. Terlihat juga kemacetan karena banyak pemotor yang lewat. Kios-kios pun berjejeran sepanjang jalan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Presiden Pastikan Distribusi Bansos Berjalan Lancar di Johar BaruPresiden berbincang dan menanyakan mereka sudah berapa kali menerima bansos. Dan warga yang ditanya Presiden menjawab sudah menerima yang ketiga.
Baca lebih lajut »
Jokowi Tinjau Distribusi Bansos di Johar Baru Jakarta PusatPresiden Joko Widodo (Jokowi) meninjau penyaluran paket bantuan sosial kepada masyarakat kurang mampu yang terdampak COVID-19
Baca lebih lajut »
Ke Johar Baru, Presiden Jokowi Cek Penyaluran Bansos SembakoPresiden Joko Widodo turun langsung ke Johar Baru, Jakarta Pusat, untuk meninjau penyaluran bantuan sosial (bansos) sembako tahap ketiga, Senin 18 Mei 2020.
Baca lebih lajut »
Relawan Bersatu Lawan Corona Gelar Rapid Test Covid-19 di Johar BaruRapid Test merupakan kerjasama antara Relawan Indonesia Bersatu Lawan Covid-19, Pemerintah, Gugus Tugas Percepatan Penangangan Covid-19, dan warga masyarakat.
Baca lebih lajut »
RIB Kerahkan Enam dokter dan Mobile PCR Test ke Johar BaruKetua Umum RIB, Sandiaga Salahuddin Uno mengatakan Relawan Indonesia Bersatu Lawan Covid-19 akan terus aktif mencari titik-titik episentrum penyebaran Covid-19
Baca lebih lajut »
Pemkot Surabaya Punya Amunisi Baru Perangi Corona, Disumbang UangTunai dan APDPemkot Surabaya menerima bantuan lagi untuk memerangi Corona. Bantuan tersebut berupa uang tunai dan Alat Pelindung Diri (APD).
Baca lebih lajut »