Pemkot Semarang Salurkan Bantuan Pangan Non Tunai

Indonesia Berita Berita

Pemkot Semarang Salurkan Bantuan Pangan Non Tunai
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 54 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 51%

Pemkot Semarang menyalurkan bantuan pangan non tunai (BPNT) 2019 kepada keluarga penerima manfaat program tersebut di wilayah Kecamatan Semarang Tengah, Jumat (28/2019).

Setiap keluarga penerima manfaat menerima bantuan senilai Rp110.000 rupiah per bulan. Bantuan ditransfer setiap bulan ke dalam kartu keluarga sejahtera yang dipegang oleh setiap keluarga penerima manfaat.

Kemudian dana dalam kartu tersebut selanjutnya dapat digunakan untuk membeli kebutuhan sehari-hari di e-Warong. Adapun kuota 2019 keluarga penerima manfaat program tersebut diwilayah Kecamatan Semarang Tengah sebanyak 1.784 kepala keluarga . Sedangkan jumlah kuota keluarga penerima manfaat program ini di Kota Semarang pada 2019 sebanyak 39.190 KK.“Program ini merupakan bentuk subsidi silang.

Dengan adanya bantuan ini, masyarakat bisa belanja dengan menggunakan kartu tersebut untuk membeli beras, gula, telur dan kebutuhan sehari-hari lainnya di e-Warong. Dalam kesempatan itu, Hendi juga tidak lupa mengajak keluarga penerima manfaat program BPNT untuk berkomitmen menggunakan dana tersebut sebaik-baiknya dan siap tidak menerima bantuan lagi apabila sudah mampu.

“Yang penting bapak-ibu siap menggunakan dana tersebut sebaik-baiknya. Bila kemudian sudah mampu dan masuk golongan keluarga sejahtera lebih bijak untuk tidak mendapatkan bantuan. Kemudian bantuan diperuntukkan bagi warga masyarakat lain yang lebih membutuhkan,” ucapnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

SINDOnews /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Solusi Musim Kemarau, Pemkot Cimahi Kembangkan Padi InpagoSolusi Musim Kemarau, Pemkot Cimahi Kembangkan Padi InpagoDispangtan Cimahi sudah menyiapkan 1.000 kilogram benih padi Inpago untuk diujicobakan tahun ini. Benih padi itu didatangkan...
Baca lebih lajut »

Pemkot Bogor Tindaklanjuti Temuan Limbah Medis di Sungai CiliwungPemkot Bogor Tindaklanjuti Temuan Limbah Medis di Sungai CiliwungPengelolaan limbah medis harus sesuai prosedur.
Baca lebih lajut »

Kinerja Pemkot Surabaya tak Terganggu Meski Risma SakitKinerja Pemkot Surabaya tak Terganggu Meski Risma SakitKepemimpinan Risma baik dan terencana sehingga kinerja Pemkot lancar meski ia sakit
Baca lebih lajut »

Pemkot Bantah Kabar Wali Kota Surabaya Risma KritisPemkot Bantah Kabar Wali Kota Surabaya Risma KritisPemkot Surabaya memastikan kondisi Wali Kota Tri Rismaharini makin membaik sekaligus membantah kabar beredar di media sosial bahwa politkus PDIP itu kritis.
Baca lebih lajut »

Tanpa Syarat, GMTD Serahkan Aset Pemkot Makassar Dua Pekan DepanTanpa Syarat, GMTD Serahkan Aset Pemkot Makassar Dua Pekan DepanPT Gowa Makassar Tourism Development (GMTD) Tbk mengaku sudah beritikad baik menyerahkan seluruh fasum-fasos milik Pemkot Makassar, termasuk Jalan Metro Tanjung
Baca lebih lajut »

Pemkot Surabaya Apresiasi Doa Warganet untuk Kesehatan RismaPemkot Surabaya Apresiasi Doa Warganet untuk Kesehatan RismaPemkot Surabaya berterima kasih atas doa para warganet untuk kesehatan Risma dan berharap wali Kota perempuan pertama Surabaya itu bisa melayani publik lagi.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-05 21:58:26