Pemerintah Kota Jakarta Pusat (Pemkot Jakpus) berkomitmen untuk rutin melakukan panen cabai dan operasi pasar guna menjaga ketersediaan pasokan dan harga pangan menjelang Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025.
Seorang penjual pangan melayani pembeli di Pasar Senen Blok III, Jakarta Pusat, Kamis . ANTARA/Siti Nurhaliza.
"Menjelang akhir tahun ini, panen cabai sama gerakan pangan, operasi pasar, bulan itu terus dikerjakan. Kita menuju ketahanan pangan. Bahkan pemerintah sudah juga meminta kepada kita. Misalnya dengan rumah hijau ," kata Wali Kota Jakarta Pusat Arifin saat memantau ketersediaan barang dan harga pangan di Pasar Senen Blok III, Jakarta Pusat, Kamis.
Arifin menyebut, pihaknya juga mengembangkan kegiatan panen cabai dan gerakan pangan di kantor-kantor pemerintahan, lurah, kecamatan dan warga sekitar untuk menjaga ketahanan pangan secara mandiri. Sementara itu, Kepala Suku Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian Jakarta Pusat Penty Yunesi Pudyastuti menyebut, bulan kemarin pihaknya melakukan panen hasil pertanian perkotaan serentak di 69 lokasi sebagai upaya mewujudkan ketahanan pangan di wilayah tersebut.
Ketahanan Pangan Operasi Pasar CABAI NATARU DKI JAKARTA
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pemkot Jakpus Pantau Harga Pangan Jelang NataruPemerintah Kota Jakarta Pusat (Pemkot Jakpus) memantau ketersediaan pasokan dan harga pangan di pasar menjelang libur hari besar keagamaan, Natal 2024 dan Tahun Baru (Nataru) 2025.
Baca lebih lajut »
Pemkot Jakpus Pantau Ketersediaan Pangan Jelang NataruPemkot Jakpus memantau harga dan ketersediaan pangan di pasar menjelang libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 untuk memastikan harga tetap stabil dan pasokan aman.
Baca lebih lajut »
Pemkot Jakpus rutin kerja bakti untuk cegah DBD di musim hujanPemerintah Kota Jakarta Pusat (Pemkot Jakpus) rutin kerja bakti setiap minggu untuk mencegah jentik nyamuk yang dapat meningkatkan kasus demam berdarah dengue ...
Baca lebih lajut »
Pemkot Jakpus catat rumah tak layak untuk wujudkan rakyat sejahteraPemerintah Kota Jakarta Pusat melalui camat dan lurah di wilayah setempat akan mencatat setiap rumah yang tidak layak huni untuk penyaluran bantuan perbaikan ...
Baca lebih lajut »
Pemkot perkuat peran Masyarakat Peduli Trantibum untuk jaga JakpusPemerintah Kota Jakarta Pusat memperkuat peran Masyarakat Peduli Ketenteraman dan Ketertiban Umum (Trantibum) untuk menjaga wilayah tersebut agar tetap aman ...
Baca lebih lajut »
Pemkot Jakpus razia 888 PPKS kurang dari setahun untuk jaga ketertibanPemerintah Kota Jakarta Pusat berhasil merazia 888 Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS) selama periode Januari hingga pekan pertama Desember 2024 ...
Baca lebih lajut »