Pemkot Depok sebut akun resmi Twitter miliknya dibajak akibat me-retweet cuitan dari akun lain yang berisi ajakan untuk memburu keluarga polisi penembak laskar FPI. Selengkapnya 👇🏻 TwitterPemkotDepok
berkilah aktivitas akun resmi Twitter @Pemkotdepok tidak melakukan cuit ulang atau re-tweet ajakan berburu penembak FPI. Pemkot menduga akun tersebut dibajak.
Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Depok, Manto memastikan, re-tweet yang dilakukan akun Twitter resmi Pemkot Depok tentang ajakan memburu polisi yang menembak mati laskar FPI, bukan dilakukan oleh pihaknya. "Tidak benar, dan admin medsos Pemkot sudah dikonfirmasi bahwa yang bersangkutan tidak pernah melakukan hal tersebut," kata Manto dalam keterangan resminya, Senin .Manto menduga, ada orang tidak bertanggung jawab masuk ke akun Twitter Pemkot Depok dan melakukan hal tersebut.Namun, kata Manto, pihaknya akan melakukan kroscek secara mendalam terkait peristiwa itu dan akan melakukan evaluasi secara internal.
Manto mengatakan, akun media sosial resmi Pemkot Depok termasuk Twitter Pemkot Depok hanya dijalankan oleh satu admin, bahkan dirinya pun tidak bisa mengaksesnya, dan setiap postingan memiliki pertanggungjawaban.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Akun Twitter Pemkot Depok Sempat Retweet Pesan Buru Pembunuh Laskar FPIKepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Depok menjelaskan akun Twitter Pemkot Depok itu dijalankan oleh satu admin. Mengaku dihack.
Baca lebih lajut »
Pemkot Semarang Diminta Patuhi Putusan Soal Lahan Pasar Kanjengan |Republika OnlineHak guna bangunan Pasar Kanjengan milik para pedagang yang telah mendiami daerah itu.
Baca lebih lajut »
Korban Mafia Tanah dengan Tersangka Kadishub Depok Adalah Purnawirawan Mayjen TNI | merdeka.comPolisi telah menetapkan empat orang sebagai tersangka. Selain Eko dan Nurdin, dua tersangka lainnya ialah Burhanudin Abubakar dan Hanafi selaku pihak swasta.
Baca lebih lajut »