Pemkot Bandung Sediakan Tempat Berjualan Sementara Bagi Pedagang Pasar Sadang Serang pasarsadangserang
jabar.jpnn.com, BANDUNG - Pemerintah Kota Bandung sedang menyiapkan Tempat Pembangunan Pasar Sementara atau pasar sementara bagi para pedagang yang terkena imbas kebakaran di Pasar Sadang Serang.
“Kami sudah mencoba bergerak cepat. Alhamdulillah penanganan apinya sudah selesai, pendinginannya sudah selesai. Meski begitu, ada proseur lain yaitu pemeriksaan kepolisian untuk memastikan penyebab kebakaran,” kata Plh Wali Kota Bandung Ema Sumarna dalam keterangannya, Minggu .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ratusan Kios Hangus Terbakar di Pasar Sadang Serang Kota Bandung, Ini PenyebabnyaSelepas Magrib Pasar Sadang Serang, di Dekat Terminal Sadang Serang, Kota Bandung Jawa Barat ludes terbakar. Diduga penyebab kebakaran karena korsleting listrik
Baca lebih lajut »
160 Kios di Pasar Sadang Serang Bandung Hangus TerbakarSebanyak 160 kios atau lapak di Pasar Sadang Serang, Kecamatan Coblong, Kota Bandung hangus dilalap si jago merah.
Baca lebih lajut »
Ratusan Kios di Pasar Sadang Serang Bandung Ludes TerbakarSaat ini, petugas gabungan dari Damkar Kota Bandung masih melakukan upaya pendinginan di Pasar Sadang Serang.
Baca lebih lajut »
160 Los Hangus dalam Kebakaran Pasar Sadang Serang Bandung, Diskar PB: Masih LokalisirDinas Pemadam Kebakaran dan Penanggulangan Bencana (Diskar PB) Kota Bandung sebut ada sekitar 160 los yang terbakar di Pasar Sadang Serang.
Baca lebih lajut »
Kebakaran di Pasar Sadang Serang Berhasil Dipadamkan, Diskar: Kita Tetap Lakukan PendinginanPasar Sadang Serang kebakaran, Jumat, 4 Agustus 2023. Petugas Diskar PB Kota Bandung berhasil menaklukkan si jago merah pukul 23.15 WIB.
Baca lebih lajut »