Pemkot Ancam Cabut Izin Portal Berbayar 'Tol Dago' Bandung

Indonesia Berita Berita

Pemkot Ancam Cabut Izin Portal Berbayar 'Tol Dago' Bandung
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 51%

Pemkot mengancam akan mencabut IPTP di Perumahan Citra Green Dago, Kota Bandung. Pasalnya pihak pengelola diduga tiadk menggunakan izin itu sesuai aturan. Dago Viral

Pemerintah Kota Bandung mengancam akan mencabut Izin Pengelolaan Tempat Parkir di Perumahan Citra Green Dago. Pasalnya pihak pengelola diduga tidak menggunakan izin tersebut sesuai peruntukan.

Seperti diketahui, foto portal milik @fadhil.dzikri viral setelah dibagikan oleh Instagram @bdg.info. Dalam foto itu bertuliskan 'TOL DAGO Rp. 3000,-', itu menjadi perbincangan warganet.Kabid Izin dan Non Perizinan Bidang D, Dinas Penanaman Modal Perizinan Terpadu Satu Pintu Kota Bandung Makmur Situmorang mengatakan, pihaknya sudah melakukan rapat dengan pengelola dan Dinas Perhubungan Kota Bandung. Dari rapat tersebut meminta pihak pengelola mematuhi semua peraturan yang ada.

Ia menyebut, bila pengelola melakukan pelanggaran maka izin yang dikeluarkan bisa dicabut. Pasalnya izin yang dikeluarkan merupakan pengelolaan tempat parkir. Sehingga hanya kendaraan yang parkir dalam jangka waktu tertentu yang bisa ditarik pungutan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ramai di Medsos, Portal Berbayar 'Jalan Tol Dago' BandungRamai di Medsos, Portal Berbayar 'Jalan Tol Dago' BandungPortal berbayar yang ada di Perumahan Citra Green Dago, Kecamatan Cidadap, Kota Bandung mendadak viral di media sosial. Pengendara dikenai Tarif Rp 3.000. Seperti apa? Viral Dago
Baca lebih lajut »

Ini Alasan Portal di Perumahan Citra Green Dago Bandung BerbayarIni Alasan Portal di Perumahan Citra Green Dago Bandung BerbayarKendaraan roda empat yang melintas di jalan Perumahan Citra Green Dago, Kecamatan Cidadap, Kota Bandung harus membayar Rp 3.000. Kenapa? Viral Dago
Baca lebih lajut »

Soal Portal Berbayar 'Tol Dago', Ini Kata Dishub BandungSoal Portal Berbayar 'Tol Dago', Ini Kata Dishub BandungJagat media sosial di Bandung diramaikan dengan postingan portal berbayar 'Tol Dago' yang berada di Perumahan Citra Green Dago. Apa kata Dishub Kota Bandung? Viral Dago
Baca lebih lajut »

Heboh Portal Berbayar 'Tol Dago' BandungHeboh Portal Berbayar 'Tol Dago' BandungPortal berbayar yang ada di Perumahan Citra Green Dago, Kota Bandung, bikin heboh medsos. Setiap orang yang melintasi jalan tersebut dikenai tarif Rp 3.000. Dago Viral
Baca lebih lajut »

Pemkot Bandung Larang Panjat Pinang pada Masa Covid-19 |Republika OnlinePemkot Bandung Larang Panjat Pinang pada Masa Covid-19 |Republika OnlinePemkot Bandung melarang lomba-lomba Agustusan karena masa pandemi Covif-19
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-24 02:16:37