Pemerintah Kabupaten Gresik mengimbau warga Bawean untuk menempati pos pengungsian, seiring dengan gempa susulan yang masih terjadi.
Ilustrasi gempa Bawean dan Tuban 22 Maret 2024. "Kami imbau agar mereka yang bangunan rumahnya kurang kuat atau mengkhawatirkan, untuk menempati pos-pos pengungsian sebagai antisipasi gempa susulan," kata Bupati Gresik, Fandi Akhmad Yani, Sabtu malam., pria yang akrab disapa Gus Yani itu juga mengatakan pihaknya langsung meninjau sejumlah tenda darurat yang dibangun swadaya oleh masyarakat di beberapa titik di Bawean.
Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah Gresik menyebut kerusakan yang terjadi menurut data hingga Sabtu pukul 18.00 WIB, kerusakan terjadi di 4.304 bangunan.Namun, data tersebut akan berpotensi bertambah dikarenakan hingga Sabtu malam pukul 00.00 masih dilakukan perbaikan data. "Jadi, kalau kita melihat apa yang terjadi di Bawean kami juga surprise," ujar Daryono dalam jumpa pers daring, Jumat .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Begini Penampakan Pujasera yang Jadi Tempat Relokasi PKL usai Terdampak PSN Pelebaran Jalan Manyar GresikPemerintah Kabupaten (Pemkab) Gresik meresmikan pujasera Manyarsidomukti di Jalan Manyar, Jumat (8/3/2024).
Baca lebih lajut »
Soal Keterlibatan Oknum ASN Satpol PP Gresik di Kasus Narkoba, Badan Kepegawaian Sebut Telah Berhentikan Sementara dan Tunggu Putusan PengadilanBadan Kepegawaian dan Pengembangan SDM (BKPSDM) Pemkab Gresik telah memberhentikan sementara salah satu terdakwa ASN .
Baca lebih lajut »
ASN Pemkab Gresik Terancam Tak Terima THRAparatur Sipil Negara (ASN) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gresik terancam tak menerima tunjangan hari raya alias THR Idulfitri 1445 H. Pasalnya
Baca lebih lajut »
Klotekan Sambil Nyalakan Api Obor, Tradisi Unik Bangunkan Warga untuk Sahur di GresikBerita Klotekan Sambil Nyalakan Api Obor, Tradisi Unik Bangunkan Warga untuk Sahur di Gresik terbaru hari ini 2024-03-14 11:52:45 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »
BPBD Gresik Beri Bantuan Paket Sembako untuk Warga Terdampak Banjir Sungai Bengawan SoloBPBD Gresik salurkan 200 paket sembako berupa beras, gula, minyak goreng, dan mie instan, untuk warga korban banjir
Baca lebih lajut »
Lestarikan Tradisi, Ratusan Warga Gunung Kapur Sekapuk Gresik Lakukan Ziarah Kubro Ramadan 1445 HBerita Lestarikan Tradisi, Ratusan Warga Gunung Kapur Sekapuk Gresik Lakukan Ziarah Kubro Ramadan 1445 H terbaru hari ini 2024-03-12 16:43:09 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »