Pemindahan ke Nusakambangan, Pengacara Habib Bahar: Memangnya Klien Kami Teroris, Gembong Narkoba, Terpidana Mati

Indonesia Berita Berita

Pemindahan ke Nusakambangan, Pengacara Habib Bahar: Memangnya Klien Kami Teroris, Gembong Narkoba, Terpidana Mati
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 51%

Pihak kuasa hukum Habib Bahar bin Smith mempertanyakan pemindahan kliennya ke Lapas Batu Nusakambangan. Sebelumnya, pimpinan...

bin Smith mempertanyakan pemindahan kliennya ke Lapas Batu Nusakambangan. Sebelumnya, pimpinan Ponpes Tajul Alawiyyin, Kemang, Kabupaten Bogor itu dibui di Lapas Gunung Sindur.

"Kita protes keras kenapa klien kami dibawa ke Lapas Nusakambangan tempat para terpidana mati, gembong narkoba kelas kakap dan teroris kelas berat. Apa klien kami masuk kriteria itu? Apa kesalahannya sebesar itu sehingga harus masuk lapas super maximum security?" ujar Aziz Yanuar, pengacara Habib Bahar saat dikonfirmasi melalui telepon selulernya, Rabu .

Menurut dia, kliennya berhak mendapatkan pendampingan hukum karena merupakan hak setiap warga negara yang sedang menghadapi permasalahan hukum. "Meski dipindahkan, kuasanya tetap melekat. Kuasa dimana saja berlaku terkait permasalahan hukum yang dihadapinya. Hanya saja di Lapas Batu Nusakambangan sangat repot mengurus prosedurnya," katanya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

SINDOnews /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Habib Bahar Dipindah ke Lapas Nusakambangan, Kuasa Hukum: Sangat Berlebihan dan Sarat Kepentingan PolitikHabib Bahar Dipindah ke Lapas Nusakambangan, Kuasa Hukum: Sangat Berlebihan dan Sarat Kepentingan PolitikMenanggapi pemindahan Habib Bahar ke Lapas Nusakambangan, Azis Yanuar, Kuasa Hukum Habib Bahar bin Smith mengaku sangat...
Baca lebih lajut »

Kabar Terbaru soal Habib Bahar: Dipindahkan ke NusakambanganKabar Terbaru soal Habib Bahar: Dipindahkan ke NusakambanganUlah para simpatisan dan pendukung Habib Bahar di Lapas Gunung Sindur mendorong Ditjen PAS Kemenkum HAM memindahkan napi kasus penganiayaan itu dari Lapas Batu. HabibBahar
Baca lebih lajut »

Alasan Ditjen Pindah Habib Bahar ke Nusakambangan: Massa Rusak Pagar LPAlasan Ditjen Pindah Habib Bahar ke Nusakambangan: Massa Rusak Pagar LPDitjen Pemasyarakatan Kemenkumham memindah penganiaya anak, Habib Bahar bin Smith ke Pulau Nusakambangan, Cilacap, Jawa Tengah. Sebab, massa simpatisan Bahar membuat keributan di LP Gunung Sindur. HabibBahar
Baca lebih lajut »

Dipindah ke Nusakambangan, Habib Bahar Huni LP Batu yang SuperketatDipindah ke Nusakambangan, Habib Bahar Huni LP Batu yang SuperketatTerpidana kasus penganiayaan anak, Bahar bin Smith, dipindah ke Pulau Nusakambangan. Di pulau penjara itu, Bahar akan menempati LP Batu yang super ketat. HabibBahar
Baca lebih lajut »

Penahanan Habib Bahar bin Smith Dipindah ke Nusakambangan, Ini Alasannya - Serambi IndonesiaPenahanan Habib Bahar bin Smith Dipindah ke Nusakambangan, Ini Alasannya - Serambi IndonesiaPihak Ditjen Pemasyarakatan khawatir kerumunan massa tersebut dapat menciptakan kondisi yang tidak kondusif serta mengganggu keamanan dan ketertiban.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 09:29:44