Efriza menyebut, paslon Wahono-Nurul dua figur yang memiliki pengalaman komplit, baik sebagai profesional muda maupun di pemerintahan.
Pengamat politik Citra Institute, Efriza menilai pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Nomor Urut 2, Setyo Wahono-Nurul Azizah lebih siap dalam menghadapi debat publik Pilbup Bojonegoro 2024 dibandingkan pesaingnya, yaitu Paslon 1 Teguh Haryono-Farida Hidayati.
“Sosok Wahono sudah banyak mengabdi kepada masyarakat, dia merupakan profesional muda yang pernah aktif pemimpin di berbagai instansi atau lembaga. Sedangkan Ibu Nurul seorang birokrasi yang memiliki pengalaman mendalam di pemerintahan. Mereka jelas lebih siap untuk menghadapi tema-tema debat,” ujar Efriza melalui keterangnya, Jumat .
Sementara untuk Paslon 2 Setyo Wahono dan Nurul Azizah menyepakati dan menghormati keputusan bersama yang telah ditandatangani oleh komisioner KPU, Bawaslu dan Liaison Officer atau narahubung masing-masing Paslon pada tanggal tersebut. Dari itulah, Efriza menilai, paslon maupun kubu 2 Wahono-Nurul lebih siap untuk menghadapi debat yang akan digelar perdana pada Sabtu, 19 Oktober 2024.
Untuk diketahui, berdasarkan Berita Acara KPU Kabupaten Bojonegoro nomor: 312/PL.02.4.-BA/3522/2024, tanggal 24 September 2024 tentang hasil koordinasi mengenai debat publik Paslon Bupati dan Wabup Bojonegoro tahun 2024, bahwa debat publik akan dilaksanakan tiga kali.
Pilbup Bojonegoro 2024 Wahono-Nurul Setyo Wahono Bojonegoro Pilkada 2024
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Wahono-Nurul Dinilai Paslon Kompeten yang Bisa Sejahterakan Rakyat BojonegoroWahono-Nurul merupakan pasangan kombinasi yang punya pendekatan humanis ke masyarakat.
Baca lebih lajut »
Wahono-Nurul Dinilai Sosok Pemimpin Visioner untuk Bangun BojonegoroProgram yang diusung dinilai berorientasi pada kebutuhan warga.
Baca lebih lajut »
Ketua DPC PPP Bojonegoro Sebut Wahono-Nurul Pemimpin Hebat untuk Bojonegoro KuatJPNN.com : Ketua DPC PPP Bojonegoro menyebut Wahono-Nurul merupakan pemimpin hebat untuk Bojonegoro kuat.
Baca lebih lajut »
Pilbup Bojonegoro, Setyo Wahono-Nurul Azizah Raih Dukungan Kelompok TaniTerbaru, Wahono-Nurul memperoleh dukungan dari kelompok tani yang ada di Desa Gedongarum, Kecamatan Kanor.
Baca lebih lajut »
Simbol Kemenangan, Setyo Wahono-Nurul Azizah Raih Nomor Urut 2 di Pilbup BojonegoroSetyo Wahono menuturkan, ia sudah tidak asing dengan suasana kemenangan dari nomor 2 tersebut.
Baca lebih lajut »
Dapat Nomor Urut 2, Wahono-Nurul Siap Ikuti Jejak Kemenangan Prabowo di Pilpres 2024JPNN.com : Calon Bupati-Calon Wakil Bupati Bojonegoro, Setyo Wahono-Nurul Azizah, mendapatkan nomor urut 2 di Pilkada Bojonegoro 2024.
Baca lebih lajut »