Pemilu Dipercepat, Ada Apa dengan Politik Malaysia?

Indonesia Berita Berita

Pemilu Dipercepat, Ada Apa dengan Politik Malaysia?
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 68%

PM Malaysia Ismail Sabri Yaakob membubarkan parlemen dan mempercepat penyelenggaraan pemilu awal November mendatang, apa yang terjadi?

Partai terbesar di koalisi pemerintahan itu diisukan ingin bercerai dari partai lain dan menjalankan kampanyenya sendiri. Kepercayaan diri yang tinggi itu bersumber pada kemenangan Barisan Nasional di Melaka, Johor dan Serawak, baru-baru ini.

"Dengan pengumuman ini, mandat pemerintahan dikembalikan kepada rakyat," tutur Yakoob dalam pidato di televisi."Raja telah mengekspresikan kekecewaannya terhadap perkembangan politik di dalam negeri dan tidak punya pilihan selain menyetujui permintaan perdana menteri untuk mengembalikan mandat kepada rakyat," kata juru bicara Istana Negara, Ahmad Fadil Shamsuddin.

Raja Abdullah mengimbau agar pencoblosan suara dilakukan secara cepat, mengingat musim hujan yang acap menciptakan bencana banjir di Malaysia. Sekutu UMNO di pemerintahan dan partai-partai oposisi sempat memprotes rencana PM Yakoob lantaran bahaya banjir yang tahun lalu menelan 50 korban jiwa.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PM Ismail Sabri bubarkan ParlemenPM Ismail Sabri bubarkan ParlemenPerdana Menteri Malaysia Ismail Sabri Yaakob di Putrajaya, Senin, mengumumkan pembubaran Parlemen untuk penyelenggaraan Pemilihan Umum ke-15 (PRU15) yang ...
Baca lebih lajut »

Article headlineGELORA.CO - Perdana Menteri Malaysia Ismail Sabri Yaakob dalam pidato khususnya pada Senin, 10 Oktober 2022 mengumumkan, bahwa telah membub...
Baca lebih lajut »

PM Malaysia Bubarkan Parlemen, Buka Jalan Percepat Pemilu Sesuai Permintaan UMNOPM Malaysia Bubarkan Parlemen, Buka Jalan Percepat Pemilu Sesuai Permintaan UMNOPembubaran parlemen oleh PM Ismail Sabri Yaakob membuka jalan untuk pemilihan umum Malaysia yang lebih cepat, diyakini bakal digelar awal bulan depan.
Baca lebih lajut »

Turbulensi Politik di Negeri JiranSuhu politik di Malaysia memanas. Pemicunya adalah keputusan Perdana Menteri Ismail Sabri Yakoob membubarkan parlemen, memicu pemilu yang dipercepat. TajukRencana AdadiKompas
Baca lebih lajut »

PM Malaysia Serukan Pemilu DiniPM Malaysia Serukan Pemilu DiniPerdana Menteri Malaysia Ismail Sabri Yaakob menyerukan pemilu dini, Senin (10/10), dalam usaha meraih mandat yang lebih kuat untuk partainya dan menstabilkan lanskap politik yang bergejolak yang telah melanda negara itu selama empat tahun terakhir. Seruan partai yang berkuasa untuk...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 13:03:10