Pemilu 2024: Megawati sebut 'penguasa saat ini' seperti Orde Baru - Tuduhan yang relevan atau ilusi?

Indonesia Berita Berita

Pemilu 2024: Megawati sebut 'penguasa saat ini' seperti Orde Baru - Tuduhan yang relevan atau ilusi?
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 BBCIndonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 57 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 50%

Pernyataan Megawati Soekarnoputri yang menyebut penguasa saat ini bertindak seperti Orde Baru merupakan bentuk penegasan kepada Presiden Joko Widodo bahwa mereka sudah berbeda haluan dan pesan bahwa pertarungan telah dimulai, kata pengamat politik.

Ketua Umum DPP PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri memberikan pidato untuk pembekalan bagi relawan di acara Rakornas relawan se-Jawa di Jakarta, senin .Pernyataan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri yang menyebut penguasa saat ini bertindak seperti Orde Baru merupakan bentuk penegasan kepada Presiden Joko Widodo bahwa mereka sudah berbeda haluan dan pesan bahwa pertarungan telah dimulai, kata pengamat politik.

Dalam pidato sekitar 50 menit itu, Megawati juga meminta relawan agar merapatkan barisan dan tidak takut atas indikasi kecurangan yang diprediksi bakal terjadi. Namun demikian, narasi Megawati yang menyebut pemerintahan Jokowi mirip Orde Baru, menurut pengamat politik dari Universitas Gadjah Mada, Mada Sukmajati, juga ingin mempertegas kalau Jokowi yang saat ini berkuasa sudah berbeda dengan sosok yang dahulu didukungnya."Selama ini kan publik memahami PDIP berada di dua kaki, masih di pemerintahan tapi juga mengkritik. Karena memang tidak mudah melepaskan Jokowi lantaran relasi mereka sudah dalam dan panjang.

"Putusan MK itu satu peristiwa yang kasat mata bentuk intervensi dan menyebabkan Mahkamah Kehormatan MK memutuskan pelanggaran kode etik terhadap Anwar Usman, pamannya Gibran," imbuh Andreas kepada BBC News Indonesia. Untuk diketahui Kepala BIN, Budi Gunawan, sebelumnya adalah ajudan Megawati saat menjabat sebagai Presiden ke-5 RI.

Presiden Joko Widodo memberikan keterangan pers di VVIP Bandara Internasional Juanda Surabaya di Sidoarjo, Jawa Timur, Jumat malam.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

BBCIndonesia /  🏆 42. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sistem Terbaik Rumusan Pendiri Bangsa Belum Diterapkan Secara Benar di Orde Lama dan Orde BaruSistem Terbaik Rumusan Pendiri Bangsa Belum Diterapkan Secara Benar di Orde Lama dan Orde BaruKetua DPD mengajak semua komponen bangsa untuk kembali ke sistem tersendiri.
Baca lebih lajut »

Singgung Supersemar, Megawati Bicara soal Penyimpangan Sejarah Orde BaruSinggung Supersemar, Megawati Bicara soal Penyimpangan Sejarah Orde BaruPresiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri buka suara terkait dugaan penyimpangan sejarah yang terjadi saat Orde Baru atau era Soeharto.
Baca lebih lajut »

Megawati Ingin Amendemen UUD 45, Pengamat: Mengembalikan Pemerintahan Orde BaruMegawati Ingin Amendemen UUD 45, Pengamat: Mengembalikan Pemerintahan Orde BaruSebelumnya, Ketua MPR Bambang Soesatyo mengatakan, idealnya MPR dikembalikan menjadi lembaga tertinggi negara
Baca lebih lajut »

Megawati Bicara Amendemen UUD, Pengamat Ingatkan soal Orde BaruMegawati Bicara Amendemen UUD, Pengamat Ingatkan soal Orde BaruKetua MPR Bambang Soesatyo mengatakan, idealnya MPR dikembalikan menjadi lembaga tertinggi negara sebagaimana usulan Megawati Soekarnoputri
Baca lebih lajut »

Megawati ke Kader PDIP: Kita Telah Teruji oleh Gemblengan Sejarah Menyakitkan Ketika Orde BaruMegawati ke Kader PDIP: Kita Telah Teruji oleh Gemblengan Sejarah Menyakitkan Ketika Orde BaruMegawati Soekarnoputri menyampaikan pidato politik di depan para kader PDIP saat Rakernas ke-IV di Jiexpo, Kemayoran.
Baca lebih lajut »

Kontes Kecantikan di Indonesia, Ditolak Sejak 1935 | Republika IDKontes Kecantikan di Indonesia, Ditolak Sejak 1935 | Republika IDPelarangan kontes kecantikan diterapkan Orde Lama dan Orde Baru.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 05:03:32