Pemilih Tak Penuhi Syarat DPT Tersebar di 135 TPS di Manggarai

Kpps Berita

Pemilih Tak Penuhi Syarat DPT Tersebar di 135 TPS di Manggarai
PolriRatusanPenyelenggara Pemilihan
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 64 sec. here
  • 31 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 127%
  • Publisher: 51%

Pemilih tidak memenuhi syarat yang masih tercatat dalam daftar pemilih tetap (DPT). Pemilih tersebut tersebar di ratusan TPS dari total 636 TPS di Manggarai.

Anggota Bawaslu Kabupaten Manggarai Yohanes Manasye saat mengawasi proses sortir dan lipat surat suara di gudang logistik KPU Kabupaten Manggarai . Ratusan tempat pemungutan suara di Kabupaten Manggarai , Nusa Tenggara Timur , masuk kategori rawan pada Pemilihan Kepala Daerah Serentak 2024. Salah satunya ditemukan pemilih tidak memenuhi syarat yang masih tercatat dalam daftar pemilih tetap . Pemilih tersebut tersebar di ratusan TPS dari total 636 TPS di Manggarai.

"Pemilih yang tidak memenuhi syarat tetapi masih terdapat dalam DPT terdapat di 135 TPS," ungkap anggota Bawaslu Kabupaten Manggarai, Yohanes Manasye, Minggu .Yohanes menuturkan pemilih tidak memenuhi syarat yang masih tercantum dalam DPT itu terdiri mereka yang sudah meninggal dunia setelah penetapan DPT. Ada juga pemilih yang menjadi anggota TNI/Polri setelah penetapan DPT. Sebab, anggota TNI/Polri tidak memiliki hak pilih pada pemilihan umum .

Yohanes lantas membeberkan sejumlah kerawanan di Manggarai saat hari pencoblosan pada 27 November mendatang. Bawaslu mencatat jumlah pemilih disabilitas tersebar di 283 TPS di Manggarai. Ada pula petugas KPPS yang merupakan pemilih dan berasal dari luar tempatnya bertugas, terdapat di 121 TPS.Kerawanan berikutnya terkait dengan kendala jaringan internet di 113 TPS; pemilih pindahan terdapat di 53 TPS; pemilih memenuhi syarat tetapi tidak terdaftar dalam DPT ditemukan di 32 TPS.

Bawaslu Manggarai, Yohanes berujar, berkoordinasi dengan Komisi Pemilihan Umum untuk mencegah masalah yang ditimbulkan akibat pemilih tak memenuhi syarat yang masuk DPT tersebut. Selain itu, Bawaslu juga menggelar patroli pengawasan dan menyediakan pembukaan posko pengaduan masyarakat di wilayah TPS rawan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Polri Ratusan Penyelenggara Pemilihan Daftar Pemilih Pemilih Kpu Bawaslu Manggarai Yohanes Manasye Daftar Pemilih Tetap Wilayah Tps 113 Tps Petugas Kabupaten Manggarai Pemilu Tni / Polri Penetapan Dpt Bawaslu Pilkada Nusa Tenggara Timur Dpt Ungkap Anggota Bawaslu Kabupaten Manggarai Kampanye Kerawanan Pemungutan Suara Pilkada Ntt Manggarai Pilkada 2024 Berita Ntt

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bawaslu Kota Solo Sebut Ada Ratusan TPS RawanBawaslu Kota Solo Sebut Ada Ratusan TPS RawanDi 160 TPS terdapat pemilih DPT yang sudah tidak memenuhi syarat 266 TPS terdapat pemilih pindahan DPTb dan di 7 TPS terdapat potensi pemilih memenuhi syarat namun tidak terdaftar
Baca lebih lajut »

Sri Sultan Kota dan Kabupaten di DIY Sudah Siap Laksanakan PilkadaSri Sultan Kota dan Kabupaten di DIY Sudah Siap Laksanakan PilkadaSri Sultan menyatakansemua pendataan jumlah pemilih atau Daftar Pemilih Tetap DPT di DIY sudah tuntas
Baca lebih lajut »

Polisi: Dari 327 TPS di Pilkada Jayapura, 78 TPS Rawan dan 5 TPS Sangat RawanPolisi: Dari 327 TPS di Pilkada Jayapura, 78 TPS Rawan dan 5 TPS Sangat RawanAparat kepolisian telah melakukan pemetaan terhadap Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang dianggap rawan dan sangat rawan di Kabupaten Jayapura, Papua.
Baca lebih lajut »

Cara Pindah DPT Pilkada 2024: Tidak Masuk DPT dan DPTb, Masih Bisa CoblosCara Pindah DPT Pilkada 2024: Tidak Masuk DPT dan DPTb, Masih Bisa CoblosPanduan lengkap syarat dan cara mengurus pindah memilih di Pilkada Serentak 2024. Pelajari tahapan pengajuan, dokumen yang diperlukan, hingga langkah untuk tetap menggunakan hak pilih Anda.
Baca lebih lajut »

Gen Z Dominasi DPT Pilkada Manggarai Barat 2024, Total 33,64 PersenGen Z Dominasi DPT Pilkada Manggarai Barat 2024, Total 33,64 PersenKelompok Gen Z menjadi pemilih terbanyak di Pilkada 2024 Manggarai Barat, NTT, dengan 33,64% dari total DPT. Pilbup dan Pilgub akan digelar pada 27 November.
Baca lebih lajut »

Panduan Cek Nomor dan lokasi TPS, Lengkap dengan Tautan untuk Cek DPT Online.Panduan Cek Nomor dan lokasi TPS, Lengkap dengan Tautan untuk Cek DPT Online.Ikuti langkah-langkah sederhana secara online agar Anda tidak melewatkan kesempatan untuk menggunakan hak suara pada tanggal 27 November 2024.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-21 22:31:36