Pemerintah Tetapkan Biaya Haji 2022 Rp 39,8 Juta, Begini Rinciannya TempoNasional
TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah melalui Menteri Agama. Yaqut Cholil Qoumas, bersama Komisi VIII DPR RI telah menetapkan Biaya Perjalanan Ibadah Haji 2022 sebesar Rp3 9.886.009. Biaya haji 2022 tersebut meliputi biaya penerbangan, biaya akomodasi di Mekkah dan Madinah, biaya hidup , dan biaya visa.'Biaya perjalanan ibadah haji atau biaya yang dibayar langsung oleh jemaah haji rata-rata per jemaah disepakati sebesar Rp39.886.009,' kata Yaqut dalam keterangan persnya, Rabu, 13 April 2022.
Meski begitu, selisih tersebut tak dibebankan kepada jemaah haji lunas tunda tahun 1441 H/2020 M. Namun, penambahan biaya akan dibebankan kepada alokasi Virtual Account.'Jadi bagi calon jemaah haji tunda berangkat yang telah melunasi pada tahun 2020, tidak akan diminta menambah pelunasan. Karena ini dapat ditanggulangi dengan alokasi Virtual Account,' kata dia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pemerintah Tetapkan Biaya Haji 2022 Sebesar Rp 39,8 Juta Per JemaahDPR dan pemerintah sepakat menetapkan biaya haji tahun 2022 sebesar Rp 39 juta 886 ribu per anggota jemaah. Keputusan ini diambil dalam rapat kerja Kementerian Agama bersama Komisi VIII DPR RI, pada Rabu (13/03) malam.
Baca lebih lajut »
Biaya Haji 2022 Rp 39,8 Juta, Ini Perbandingannya dalam 5 Tahun TerakhirBiaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) tahun 2022 sebesar Rp 39.886.009. Berikut perbandingan biaya Haji selama lima tahun terakhir.
Baca lebih lajut »
Sudah Disepakati Menag-DPR, Biaya Haji 2022 Rp 39,8 JutaDPR telah bersepakat dengan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengesahkan BPIH tahun 2022. Biaya haji pada tahun ini senilai Rp 39,8 juta.
Baca lebih lajut »
Biaya Haji 2022 Naik Jadi Rp 39,8 Juta, Ini Hitung-hitungannyaPemerintah telah menyesuaikan biaya haji 2022 sebesar Rp 39.886.009. Ini rinciannya.
Baca lebih lajut »
Naik Rp 4 Juta Dibanding 2022 Biaya Haji 2022 Rp 39,8 Juta, Berikut Kuota Haji Untuk Indonesia - Tribunnews.comKomponen lain dari BPIH adalah biaya protokol kesehatan. Tahun ini disepakati biayanya senilai Rp 808.618,80 per jemaah.
Baca lebih lajut »
Mudik Lebaran 2022:Tiket KA Baru Terjual 39 persen | Ekonomi - Bisnis.comTiket kereta api (KA) baru terjual 39 persen selama periode mudik Lebaran 2022.
Baca lebih lajut »