Pemerintah Spanyol menyampaikan permintaan maaf kepada anak-anak di negara tersebut, atas penerapan lockdown untuk membatasi penyebaran virus Corona (COVID-19). Spanyol Lockdown
. Di bawah lockdown, anak-anak 'terkurung' dan sama sekali tidak bisa keluar rumah sejak pertengahan Maret.
"Pengurungan ini sama sekali tidak mudah untuk kalian.
Anak-anak harus tetap di rumah sepanjang waktu dengan sedikit pengecualian, seperti anak-anak dengan pendidikan khusus atau dari keluarga orangtua tunggal. Larangan bagi anak-anak untuk keluar rumah menuai kritikan dari politikus setempat juga dari profesional medis. Pada Selasa waktu setempat, pemerintah Spanyol tunduk pada tekanan itu dan mengumumkan bahwa mulai Minggu nanti, anak-anak di bawah 14 tahun bisa berjalan keluar rumah secara singkat dengan pengawasan warga dewasa.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Parlemen Spanyol Setuju Perpanjang Lockdown Virus CoronaMasjid di seluruh Amerika Serikat membatalkan semua kegiatan Ramadhana akibat wabah Corona yang telah menewaskan puluhan ribu orang dan lebih dari 800 ribu kasus infeksi virus mematikan itu.
Baca lebih lajut »
Belanda Mulai Longgarkan Pembatasan Terkait Covid-19Pemerintah Belanda hari Rabu (22/4) mengumumkan langkah-langkah pertama untk melonggarkanan berbagai pembatasan untuk membendung virus corona, dan mengizinkan anak-anak sekolah dasar kembali masuk sek
Baca lebih lajut »
Spanyol Mulai Longgarkan Lockdown, Anak-anak Boleh Keluar Rumah SebentarUntuk pertama kali dalam sebulan terakhir, anak-anak di Spanyol akan diperbolehkan keluar rumah sebentar untuk berjalan-jalan singkat. CoronaUpdate Spanyol
Baca lebih lajut »
Will Smith Beri Kesempatan Anak-Anak Bertanya Soal Corona |Republika OnlineWill Smith pertemukan anak-anak dengan Dr Fauci untuk bahas soal corona.
Baca lebih lajut »
Facebook Luncurkan Aplikasi Messenger untuk Anak Kala CoronaFacebook merilis aplikasi Messenger untuk anak-anak di Indonesia demi membantu orang tua mengawal kegiatan anak kala pandemi corona.
Baca lebih lajut »
Update Corona: India Mulai Lockdown 25 Maret, Sekarang Jumlah Kasusnya Terbanyak Ketiga di AsiaJumlah kasus virus corona di India terus melesat meski pemerintah telah memberlakukan lockdown nasional secara ketat updatecorona
Baca lebih lajut »