Pemerintah Siapkan 1.286 Kapal Laut untuk Layani Mudik Lebaran

Indonesia Berita Berita

Pemerintah Siapkan 1.286 Kapal Laut untuk Layani Mudik Lebaran
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 voaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 63%

Direktorat Perhubungan Laut, Kementerian Perhubungan menyiapkan sebanyak 1.286 kapal laut untuk melayani para pemudik pada libur Lebaran 2022. Jumlah penumpang kapal laut tahun ini diperkirakan naik 234 persen.

Pelaksana Tugas Direktur Jenderal Perhubungan Laut, Mugen S. Sartoto menjelaskan pihaknya menyiapkan total 1,286 kapal laut untuk mengantipasi lonjakan pemudik selama libur Lebaran tahun ini.

Mugen menambahkan pihaknya akan menggelar posko angkutan Lebaran mulai 17 April hingga 18 Mei 2022 untuk memastikan agar pelaksanaan mudik di 51 pelabuhan berlangsung dengan lancar. Untuk pemudik dari Malaysia dan Singapura akan disiapkan pelabuhan Batam, Tanjung Pinang, Nunukan, Benoa, Tanjung Balai Karimun, Dumai dan Bintan.

Ditjen Perhubungan Darat Kemenhub akan menyiapkan mudik gratis yang dapat mengangkut 10 ribu orang tujuan Jawa Barat dan Jawa Tengah untuk mengurangi pemudik yang menggunakan sepeda motor.Senada, Direktur Jenderal Perkeretaapian Kemenhub Zulfikri menyatakan pihaknya sedang menyiapkan kembali program angkutan sepeda motor gratis bagi warga yang mudik dengan kereta api. Masyarakat yang ingin membawa sepeda motor untuk digunakan di kampung halaman bisa memanfaat program itu.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

voaindonesia /  🏆 15. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pembelian Tiket Kapal Masih Landai, Pelni Prediksi Puncak Penumpang di Akhir AprilPembelian Tiket Kapal Masih Landai, Pelni Prediksi Puncak Penumpang di Akhir AprilPelni Balikpapan Siapkan 3 Kapal Layani Pemudik di Pelabuhan Semayang
Baca lebih lajut »

Mudik Lebaran 2022, 37 Kapal Pelni Disiapkan Angkut 1,4 Juta PemudikMudik Lebaran 2022, 37 Kapal Pelni Disiapkan Angkut 1,4 Juta PemudikPemerintah menyiapkan 37 unit kapal dengan menyediakan kapasitas lebih banyak 175 persen dari perkiraan jumlah masyarakat yang akan mudik Lebaran 2022
Baca lebih lajut »

Kabar Baik! Pemerintah Siapkan Gerbong Kereta Gratis Untuk Motor Selama Masa Mudik Lebaran 2022Kabar Baik! Pemerintah Siapkan Gerbong Kereta Gratis Untuk Motor Selama Masa Mudik Lebaran 2022Selain memberikan izin, pemerintah tampaknya juga mendukung kegiatan mudik Lebaran tahun 2022 ini. Hal ini terlihat dari fasilitas gratis yang disediakan untuk para pemudik.
Baca lebih lajut »

Mudik Lebaran 2022 Mau Lewat Mana? Ini Rincian Aturan Mudik Darat, Laut, UdaraMudik Lebaran 2022 Mau Lewat Mana? Ini Rincian Aturan Mudik Darat, Laut, UdaraMudik Lebaran 2022 Mau Lewat Mana? Ini Rincian Aturan Mudik Darat, Laut, Udara TempoBisnis
Baca lebih lajut »

Jumlah Pesawat Susut 50 Persen, Maskapai Bisa Layani Mudik Lebaran? | Ekonomi - Bisnis.comJumlah Pesawat Susut 50 Persen, Maskapai Bisa Layani Mudik Lebaran? | Ekonomi - Bisnis.comKemenhub menyebut jumlah pesawat yang dioperasikan maskapai sudah susut lebih dari 50 persen saat mudik Lebaran 2022.
Baca lebih lajut »

Puncak Mudik, Pemerintah Siapkan Skema 1 Arah di TolPuncak Mudik, Pemerintah Siapkan Skema 1 Arah di TolPemerintah memperkirakan potensi masyarakat mudik dengan moda transportasi motor masih tinggi. Perkiraan tersebut menimbulkan kekhawatiran akan keselamatan.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-11 02:04:56