Pemerintah Lakukan Pemeliharaan Jalan Lintas Timur Sumatera

Indonesia Berita Berita

Pemerintah Lakukan Pemeliharaan Jalan Lintas Timur Sumatera
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 79 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 35%
  • Publisher: 59%

Kempupera melakukan preservasi atau pemeliharaan jalan dilaksanakan pada Lintas Timur Sumatera ruas Simpang Penawar - Gedong Aji Baru – Rawajitu.

ruas Simpang Penawar - Gedong Aji Baru – Rawajitu. Ruas tersebut terkoneksi dengan kawasan industri tambak udang di Tulangbawang dengan pusat perekonomian Kota Lampung hingga Pelabuhan Bakauheni.

Menpupera Basuki Hadimuljono mengatakan konektivitas antarwilayah diperlukan agar mobilitas barang, jasa, dan manusia lebih efisien. Dengan konektivitas yang semakin lancar diharapkan meningkatkan pertumbuhan ekonomi daerah sehingga dapat membantu proses percepatan pembangunan di wilayah tersebut. “Jalan ini akan sangat mempengaruhi pertumbuhan ekonomi dan juga menjaga inflasi.

Kepala Balai Pelaksanaan Jalan Nasional Lampung Rien Marlia menyampaikan peningkatan kualitas layanan ruas Simpang Penawar - Gedong Aji Baru - Rawajitu diharapkan dapat meningkatkan kembali produksi dari sentra udang Bumi Dipasena yang sempat booming pada tahun 1998 hingga awal 2000-an."Kita berusaha untuk mendukung jalan menuju kawasan industri tambak udang tersebut,” ujar Rien Marlia.

Selain ruas Simpang Penawar - Gedong Aji Baru - Rawajitu, dalam mendukung konektivitas di Provinsi Lampung juga dilaksanakan preservasi ruas Pematang Panggang - Simpang Bj. Tenuk untuk Jalan Lintas Timur. Sementara untuk Jalan Lintas Tengah Sumatera, kegiatan preservasi dikerjakan pada ruas Tegineneng - Simpang Tj.Karang - Km 10; Terbanggi Besar - Tegineneng – Sukadana dan ruas Padang Tambak - Bukit Kemuning - Batas Provinsi Sumsel - Terbanggi Besar.

Secara keseluruhan jalan nasional yang menjadi kewenangan BPJN Lampung sepanjang 1.292,21 km yang terdiri dari Jalan Lintas Timur sepanjang 285,96 km, Jalan Lintas Tengah 323,14 km, Jalan Lintas Barat 312,89 km, Jalan Lintas Penghubung 341,58 km, dan Jalan Dalam Kota Bandar Lampung sepanjang 28,68 km.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

James Gunn Bahas Lintas Semesta dengan Petinggi Marvel dan DCJames Gunn Bahas Lintas Semesta dengan Petinggi Marvel dan DCSutradara James Gunn mengaku pernah membahas kemungkinan lintas semesta antara film-film Marvel dengan DC dengan petinggi kedua perusahaan tersebut.
Baca lebih lajut »

Mobilitas di Jawa Timur Meningkat di Tengah Kasus Covid-19 yang Masih TinggiMobilitas di Jawa Timur Meningkat di Tengah Kasus Covid-19 yang Masih TinggiPelonggaran PPKM mendorong peningkatan mobilitas di Jawa Timur. Risiko penularan Covid-19, rentan meningkat. Nusantara AdadiKompas s03bro swetta_pandia
Baca lebih lajut »

Ini Penyebab Pos Lintas Batas Negara Skouw Belum Bisa Dibuka KembaliIni Penyebab Pos Lintas Batas Negara Skouw Belum Bisa Dibuka KembaliPos Lintas Batas Negara Skouw belum bisa dibuka kembali, penyebabnya gegara yang satu ini.. PLBNSkouw
Baca lebih lajut »

Pemkot Jakarta Timur Targetkan 75% Warga Tervaksinasi pada 17 AgustusPemkot Jakarta Timur Targetkan 75% Warga Tervaksinasi pada 17 AgustusPemkot Jakarta Timur terus menggenjot program vaksinasi massal untuk menanggulangi penyebaran Covid-19 di wilayahnya. Ditargetkan sebanyak 75% warga Jakarta Timur...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 16:27:11