Dalam acara Outlook Perekonomian Indonesia 2023, Rabu (21/12), Presiden Joko Widodo menyampaikan ekonomi Indonesia makin menguat. Apa alasannya?
Ekonomi Indonesia terus membaik di tengah ketidakpastian global dan makin merebaknya varian baru Covid-19.
Belajar pada kebijakan yang dibuat, sepanjang tahun 2022, pemerintah yakin pertumbuhan ekonomi negara bakal terus bergerak positif pada 2023 mendatang. Dalam acara Outlook Perekonomian Indonesia 2023, Rabu , Presiden Joko Widodo menyampaikan, ragam kebijakan ekonomi pemerintah hingga sikap tenang menghadapi wabah korona, membuat ekonomi Indonesia makin menguat.Langkah adaptif pemerintah dalam penanganan Covid-19 dan pemulihan ekonomi nasional menjadi kunci, sebagaimana yang diungkap Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Airlangga Buka-bukaan soal Strategi Pemerintah Menghadapi Inflasi GlobalMenteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengungkapkan pemerintah Indonesia bergegas menghadapi tantangan inflasi pada 2023.
Baca lebih lajut »
Bicara Ekonomi 2023, Indonesia Optimistis Perekonomian Tumbuh Tinggi, tetapi Harus WaspadaMenko Airlangga menyampaikan Indonesia optimistis pertumbuhan ekonomi tetap tinggi, namun harus waspada dan antisipasi terhadap tantangan global
Baca lebih lajut »
Langkah Adaptif Pemerintah jadi Kunci Optimisme Ekonomi Indonesia Menguat di 2023Langkah adaptif pemerintah, dalam penanganan covid-19, dan pemulihan ekonomi nasional, diungkap Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto.
Baca lebih lajut »
SNMPTN 2023 Kini Jadi SNBP 2023, Begini Cara Cek Kuota SekolahPengumuman kuota sekolah untuk pendaftaran SNMPTN 2023 atau SNBP resmi dibuka, simak cara ceknya disini:
Baca lebih lajut »
Belum Jelas 'Timing' Subsidi Mobil dan Motor Listrik Bakal Dirilis - JawaPos.comRumor yang berkembang, regulasi terkait itu akan dirilis pada semester I 2023 atau sekitar Juni 2023.
Baca lebih lajut »
Ekonomi RI Makin Pulih, Pemerintah Yakin Konsolidasi Fiskal di 2023 Tercapai | merdeka.comPemerintah optimis tahun 2023 akan tercapai konsolidasi fiskal yang sehat karena pergerakan ekonomi yang terus tumbuh. Beberapa sektor juga sudah mulai pulih, dan pertumbuhan ekonomi semakin positif dibandingkan 2 tahun lalu ketika awal pandemi.
Baca lebih lajut »