Pemerintah bakal mengucurkan kepada 12 BUMN yang terdampak pandemi virus corona (Covid-19) maupun memiliki peran dalam program pemulihan ekonomi.
Anggaran tersebut terdiri atas Rp 27,56 triliun telah dianggarkan sebelumnya dalam Perpres 54/2020, serta Rp 121,73 triliun merupakan tambahan anggaran dalam PEN.
"Kami sampaikan kalau ada BUMN yang sedang dalam masalah hukum, dana-dana tersebut tidak berarti menutup persoalan mereka. Ini dilakukan dengan tata kelola dan akuntabilitas dan transparansi tinggi," ujar Sri Mulyani dalam video conference, Senin .
Secara lebih rinci dijelaskan, pemerintah bakal mengucurkan kepada 12 BUMN yang terdampak pandemi virus corona maupun memiliki peran dalam program PEN.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pemerintah Gelontorkan Rp121,74 T untuk 12 BUMNPemerintah akan menyuntikan dana tambahan senilai Rp121,74 triliun untuk 12 BUMN dalam rangka pemulihan ekonomi nasional.
Baca lebih lajut »
Pemerintah Siapkan Anggaran Dukungan Rp 121,73 T untuk BUMN |Republika OnlineAnggaran terbagi dalam beberapa skema, yakni kompensasi, bansos, dan dana talangan
Baca lebih lajut »
Pemerintah Guyur Rp149,3 T untuk Pulihkan BUMN Terdampak CoronaDalam program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) ini, sekitar 12 BUMN terdampak corona (Covid-19) mendapat dukungan dana senilai...
Baca lebih lajut »
Beasiswa Aperti BUMN 2020: Bebas Biaya Kuliah, Berkesempatan Magang di Perusahaan BUMN, Berminat?Beasiswa APERTI BUMN 2020 kembali dibuka, simak syarat dan jadwal pelaksanaannya
Baca lebih lajut »
Ini Daftar BUMN yang Dapat Anggaran Dukungan dari Pemerintah |Republika OnlineAda beberapa kriteria yang sudah ditentukan pemerintah bagi BUMN peneriman bantuan.
Baca lebih lajut »
BUMN Terdampak Pandemi Dapat Stimulus Fiskal Rp 149 TriliunPemerintah menyiapkan stimulus fiskal bagi BUMN yang kinerjanya terdampak pandemi covid-19. Nilai stimulus mencapai Rp 149,29 triliun.
Baca lebih lajut »