Pemerintah Beberkan Alasan Royalti Emas & Nikel Harus Naik

Nikel Berita

Pemerintah Beberkan Alasan Royalti Emas & Nikel Harus Naik
Royalti NikelRoyalti EmasRoyalti Nikel Dan Emas
  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 31%
  • Publisher: 74%

Royalti emas dan nikel akan mengalami kenaikan, ini alasannya

Foto: Direktur Jenderal Mineral dan Batubara Kementerian ESDM RI, Tri Winarno menyampaikan paparan dalam acara Mining Forum 2025 di Jakarta, Selasa . Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral tengah merevisi Peraturan Pemerintah yang mengatur mengenai tarif royalti atau Penerimaan Negara Bukan Pajak di sektor pertambangan mineral dan batu bara. Langkah ini dilakukan untuk meningkatkan kontribusi penerimaan negara dari sumber daya alam.

Meski begitu, Julian masih enggan memerinci besaran tarif royalti yang akan mengalami kenaikan. Pasalnya, pembahasan mengenai perubahan tarif royalti ini masih dalam tahap finalisasi bersama Sekretariat Negara."Saat ini masih pembahasan final dengan Setneg," tambahnya.Direktur Jenderal Mineral dan Batu Bara , Tri Winarno memastikan bahwa penyesuaian tarif royalti sendiri telah melalui kajian, termasuk perhitungan berdasarkan laporan keuangan perusahaan..

"Artinya begini, 'kami akan rugi', lho angka ruginya sebelah mana? Sedangkan kalau misalnya kami dari pemerintah kan laporan keuangan, kita exercise, dan tidak 1-2 perusahaan, minimal 10 untuk masing-masing klaster," ujar Tri dalam acara CNBC Indonesia Mining Forum di Jakarta, dikutip Jumat . Menurutnya, perubahan tarif royalti akan semakin menekan para pelaku usaha, terutama di industri nikel.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

cnbcindonesia /  🏆 7. in İD

Royalti Nikel Royalti Emas Royalti Nikel Dan Emas

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Tarif Royalti Batu Bara-Emas Bakal Naik, Ini Alasan PemerintahTarif Royalti Batu Bara-Emas Bakal Naik, Ini Alasan PemerintahKementerian ESDM) tengah merevisi Peraturan Pemerintah tentang tarif royalti atau Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) minerba.
Baca lebih lajut »

Pemerintah Siapkan PP Kerek Royalti Batu Bara, Emas Hingga NikelPemerintah Siapkan PP Kerek Royalti Batu Bara, Emas Hingga NikelKementerian ESDM tengah merevisi PP yang mengatur tentang tarif royalti komoditas pertambangan
Baca lebih lajut »

Pemerintah Mau Naikkan Tarif Royalti Nikel, Ramai Pengusaha Bilang IniPemerintah Mau Naikkan Tarif Royalti Nikel, Ramai Pengusaha Bilang IniKementerian ESDM tengah merevisi peraturan terkait besaran tarif royalti dan Penerimaan Negara Bukan Pajak mineral dan batu bara.
Baca lebih lajut »

Royalti Nikel Cs Mau Naik, ESDM: Pemerintah Takkan Bunuh IndustriRoyalti Nikel Cs Mau Naik, ESDM: Pemerintah Takkan Bunuh IndustriKementerian ESDM bicara rencana menaikkan royalti pertambangan
Baca lebih lajut »

Pemerintah Sebut Rencana Kenaikan Royalti Nikel Cs Hampir Final!Pemerintah Sebut Rencana Kenaikan Royalti Nikel Cs Hampir Final!Dirjen Minerba Kementerian ESDM Tri Winarno menyebutkan bahwa rencana perubahan royalti sektor pertambangan hampir final
Baca lebih lajut »

Pengusaha Protes Wacana Kenaikan Royalti Nikel Cs, Ini Kata PemerintahPengusaha Protes Wacana Kenaikan Royalti Nikel Cs, Ini Kata PemerintahPemerintah minta bukti terkait dampak jika kenaikan royalti membebani pengusaha
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-22 22:16:26