Pemerintah akan membangun gudang logistik untuk mengatasi masalah sulitnya mengirim bantuan ke Papua Tengah bagi masyarakat yang kelaparan akibat kekeringan.
Liputan6.com, Jakarta - Gudang logistik itu akan menyimpan pangan untuk tiga distrik yaitu Agandugume, Lembawi, dan Oneri.
BACA JUGA: 6 Orang di Papua Tengah Meninggal Akibat Kelaparan, Begini Kata Jokowi BACA JUGA: Menko PMK Gerak Cepat Capai Program Pembangunan Manusia di Papua Tengah Baca Juga "Sehingga kita harapkan tahun depan paling tidak sebelum ada solusi yang lebih strategis itu sudah akan kita drop logistik itu kira-kira bulan Maret, April sehingga pada waktu terjadi krisis itu sudah tersedia bahan pangan ya itu," paparnya.
"Saya sudah minta beberapa perguruan tinggi termasuk yang di Papua, dan juga IPB untuk mencari varietas umbi-umbian yang kira-kira tahan dengan cuaca di sana sehingga nanti bisa lebih memungkinkan ada penanganan yang lebih permanen lah," ujarnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jaga Stok Pangan, Pemerintah Mau Bangun Gudang Logistik di Papua TengahPemerintah berencana membangun gudang logistik untuk menjaga pasokan pangan di Papua Tengah. Bagaimana rencananya?
Baca lebih lajut »
BNPB distribusikan 5.228 kg logistik dan peralatan ke Papua TengahBadan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) telah mendistribusikan sejumlah 5.228 kg logistik dan peralatan dalam upaya penanganan darurat bencana kekeringan ...
Baca lebih lajut »
Kemarin, distribusi logistik ke Papua Tengah hingga gempa di SigiPengiriman bantuan logistik dan peralatan untuk menangani kekeringan dan cuaca ekstrem yang menyelimuti Papua Tengah menjadi salah satu berita humaniora ...
Baca lebih lajut »
Tanggap Bencana Kekeringan, BNPB Distribusikan 5.228 Kg Logistik ke Papua TengahBadan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mendistribusikan sebanyak 5.228 kg logistik dan peralatan dalam upaya penanganan darurat bencana kekeringan dan cuaca dingin ekstrem di Papua Tengah
Baca lebih lajut »
BNPB: Kekeringan di Papua Tengah dipengaruhi musim dingin di AustraliaKepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Abdul Muhari mengatakan kekeringan yang terjadi di ...
Baca lebih lajut »
WNA asal Papua Nugini Ditangkap saat Bawa 9 Kilogram Ganja ke PapuaSEORANG pengedar ganja berkebangsaan Papua Nugini ditangkap ketika membawa sembilan kilogram ganja di Kota Jayapura, Papua. Saat ini polisi masih mengejar dua pengedar lainnya.
Baca lebih lajut »