Pemenang Lelang Bandara Labuan Bajo Diumumkan Pekan Depan

Indonesia Berita Berita

Pemenang Lelang Bandara Labuan Bajo Diumumkan Pekan Depan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 63%

Ada lima konsorsium yang mengikuti lelang tahap pertama Bandara Labuan Bajo.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemenang lelang proyek Kerja Sama Pemerintah dan Badan Usaha Bandara Komodo Labuan Bajo diumumkan pekan depan. Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menjelaskan saat ini masih dalam finalisasi karena proses yang dilalui tidak sama apabila membangun sendiri dengan APBN.

Salah satu yang disebut sebagai calon terkuat pemenang KPBU Bandara Labuan Bajo adalah konsorsium Singapura, yakni Changi Aiports International Pte Ltd, Changi Airport MENA Pte Ltd dan perusahaan Indonesia PT Cardig Aero Service. Kepala Seksi Kerja Sama dan Pengembangan Pengusahaan Bandara Kementerian Perhubungan Arif Mustofa sebelumnya menyebutkan terdapat lima konsorsium yang mengikuti lelang tahap pertama, namun yang dinyatakan lolos hanya konsorsium Changi-Cardig.

Arif menyebutkan lima konsorsium tersebut, di antaranya Changi-Cardig, Astra dengan perusahaan Prancis, PT Angkasa Pura II dengan perusahaan Malaysia Muhiba, Indika Group dan perusahaan Prancis, PT Angkasa Pura I dengan perusahaan India GVK.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Lelang Operator Bandara Labuan Bajo Sudah Ada Pemenang, Pak Menhub?Lelang Operator Bandara Labuan Bajo Sudah Ada Pemenang, Pak Menhub?Kemenhub tengah melakukan lelang untuk mencari operator bandara Labuan Bajo. Sudah ada pemenangnya, Pak Menhub? BandaraLabuanBajo via detikfinance
Baca lebih lajut »

Pemenang lelang KPBU Bandara Labuan Bajo diumumkan pekan depanPemenang lelang KPBU Bandara Labuan Bajo diumumkan pekan depanPemenang lelang proyek Kerja Sama Pemerintah dan Badan Usaha (KPBU) Bandara Komodo Labuan Bajo diumumkan pekan depan.\r\n\r\n“Kita lagi proses finalisasi, ...
Baca lebih lajut »

Rini Resmikan Kawasan Terpadu Labuan BajoRini Resmikan Kawasan Terpadu Labuan BajoASDP tengah membangun kawasan terpadu Marina Labuan Bajo.
Baca lebih lajut »

Kisaran Harga Tiket Pesawat Paling Murah hingga Paling Mahal dari Labuan BajoKisaran Harga Tiket Pesawat Paling Murah hingga Paling Mahal dari Labuan BajoBiar tidak ragu saat ingin beli tiket pesawat liburan ke Pulau Komodo, simak kisaran tarif batas atas dan batas bawah maskapai yang melayani.
Baca lebih lajut »

Multifunction Hall Kawasan Terpadu Labuan Bajo Rampung Akhir DesemberMultifunction Hall Kawasan Terpadu Labuan Bajo Rampung Akhir DesemberKawasan Terpadu Marina Labuan Bajo yang yang meliputi area komersial, hotel bintang 5, marina serta dermaga penyeberangan...
Baca lebih lajut »

ASDP Bangun Kawasan MICE Terbesar di Labuan BajoASDP Bangun Kawasan MICE Terbesar di Labuan BajoGedung dengan luas 2.102 meter persegi ini ditargetkan rampung pembangunannya oleh ASDP pada pengujung tahun nanti.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-26 00:53:21