Pemecatan Terawan Tuai Kontroversi, KKI Ungkap Dokter Tak Bisa Praktik Tanpa Rekomendasi IDI Nasional
Nasional Pemecatan Dokter Terawan WowKeren - Keputusan Majelis Kehormatan Etik Kedokteran untuk memecat mantan Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto dari keanggotaan IDI secara permanen kini tengah ramai diperbincangkan. Menurut Ketua Konsil Kedokteran Indonesia Putu Moda Arsana, dokter yang dipecat dari IDI akan kesulitan mengajukan perpanjangan Surat Izin Praktik .
Menurut Putu, IDI memiliki wewenang untuk memberi rekomendasi SKP yang akan dijadikan syarat perpanjangan SIP. Oleh sebab itu, seorang dokter harus menjadi anggota IDI untuk bisa mendapatkan SKP.Terkait kasus Terawan, Putu mengungkapkan bahwa STR mantan Menkes tersebut hingga saat ini masih aktif. Izin praktik disebutnya masih berlaku hingga 2025 mendatang.
Sementara itu, IDI berfokus pada permasalahan etika kedokteran. Menurut Putu, Indonesia memiliki Kode Etik Kedokteran Indonesia yang dibuat oleh sejawat dokter dan disahkan oleh Kementerian kesehatan. Berdasarkan UU Praktik Kedokteran, SIP yang dirilis oleh dinas kesehatan kabupaten/kota memerlukan rekomendasi dan surat keterangan dari IDI sebagai organisasi profesi. Putu menjelaskan bahwa KKI hanya akan menerbitkan Surat Tanda Registrasi .
"Jadi tergantung dinkes, praktik pakai surat izin berakhir atau seperti apa. Misalnya surat izin berakhir mau diperpanjang lagi, nah itu masalahnya. Menurut UU, itu dibutuhkan, dan kalau tidak menjadi anggota yang akan memberikan rekomendasi siapa?" terangnya."Untuk itu, kekuasaan IDI sebagai organisasi sangat besar."
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Terawan Buka Suara Usai Dipecat IDI: Bangga Berhimpun di Sana, Rekan Dokter seperti SaudaraMantan Menteri Kesehatan (Menkes) Terawan Agus Putranto akhirnya buka suara soal dipecat dari keanggotaan Ikatan Dokter Indonesia (IDI).
Baca lebih lajut »
Dipecat, Dokter Terawan Sebut IDI Rumah Kedua dan Tempat BernaungEks Menkes Terawan Agus Putranto tetap merasa bangga sempat menjadi anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) meskipun telah dinyatakan dipecat sebagai anggota. Eks...
Baca lebih lajut »
Kronologi Lengkap Kisruh IDI Versus Eks Menkes Dokter Terawan Berujung Pemecatan Permanen | Kabar24 - Bisnis.comMantan Menkes Terawan Agus Putranto dipecat permanen dari keanggotaan IDI, karena dinilai melanggar etika kedokteran saat menjalankan tugas sebagai dokter. Berikut kronologi lengkapnya.
Baca lebih lajut »
Mengenal Metode Cuci Otak Dokter Terawan yang Berujung Pemecatan Anggota IDIDokter Terawan Agus Putranto dipecat dari keanggotaan Ikatan Dokter Indonesia (IDI) karena permasalahan Etik Kedokteran. DokterTerawan Agus Putranto dipecat dari...
Baca lebih lajut »
Top 3 Dunia: Kisah Yuri Gagarin dan Dokter di Korea Selatan DihujatTop 3 dunia pada 28 Maret, di urutan pertama adalah kisah tentang Yuri Gagarin, manusia pertama yang melakukan perjalanan ke luar angkasa.
Baca lebih lajut »