Dokumen utama pendaftaran meliputi KTP DKI Jakarta, Kartu keluarga (KK), Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP), dan surat nikah.
Jakarta, Beritasatu.com - Setelah resmi diluncurkan pada 12 Oktober 2018, pembangunan hunian DP Nol Rupiah Klapa Village, Pondok Kelapa, Jakarta Timur, dipastikan rampung pada awal Agustus 2019.
Karena itu, ia optimistis pembangunan hunian yang dikenal dengan solusi rumah warga dapat rampung sesuai dengan target. Yaitu pada awal Agustus 2019. “Target awal Agustus selesai,” ujar Bima Santosa. Hunian DP Nol Rupiah Klapa Village dibangun hanya sebanyak 780 unit. Yang terbagi dalam dua tipe rumah, yaitu tipe 21 dan tipe 36. Harga jual tiap unit tipe 21 sebesar Rp 184.800.000–Rp 213.400.000 rupiah, sebanyak 420 unit.Pendaftaran untuk mendapatkan hunian tersebut mulai berlaku pada 1 November 2018 mendatang. Untuk mekanisme pendaftaran, masyarakat dapat mengakses di website dp0rupiah.jakarta.go.id.
Perumda Pembangunan Sarana Jaya juga akan membangun hunian DP Nol Rupiah di Cilangkap dan Pulogebang, Jakarta Timur.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
PT Transjakarta Sediakan Layanan di Hunian DP Nol RupiahRute bus 7P juga terintegrasi dengan Koridor 7 (Kp Rambutan-Kampung Melayu), Koridor 10 (PGC-Tanjung Priok) dan layanan Jak 2 (Kp Melayu-Duren Sawit).
Baca lebih lajut »
OLX: Pencarian Hunian di Kelapa Gading MeningkatPada Juni ini terdapat lebih dari 2.000 rumah yang dipromosikan melalui platform OLX.
Baca lebih lajut »
Lippo Karawaci Tawarkan Hunian Menawan via Axia IIIPT Lippo Karawaci Tbk dan PT Toyota Tsusho Real Estate Cikarang melakukan peletakan batu pertama proyek Axia III di Lippo Cikarang, Kamis (27/6). LippoKarawaci
Baca lebih lajut »
DPRD tak Mempermasalahkan Hunian di Atas GedungDPRD tak mempermasalahkan adanya hunian di atas gedung selama memenuhi perizinan
Baca lebih lajut »
Pengamat: Rumah di Atas Gedung Bukan SolusiPenggunaan lahan di atas gedung sebagai hunian ini tidak efektif
Baca lebih lajut »