Kabar buruk kembali menghampiri Real Madrid saat menjalani pramusim. Ada pemain El Real yang cedera lagi, kali ini Ferland Mendy.
Marca yang mengabarkan bahwa Mendy mengalami cedera anterior kaki kanannya. Karena cedera itu, si pemain asal Prancis diprediksi akan menepi selama sebulan.
Vonis itu didapat oleh Mendy pasca menjadi starter di pertandingan Madrid melawan Arsenal. Laga di FedEx Field, Landover, Amerika Serikat pada Rabu pagi WIB, selesai dengan skor akhir 2-2.Mendy menjadi starter pada laga itu. Dia bermain selama 46 menit lalu digantikan Marcelo. Dengan cedera yang dialami Mendy, Madrid tinggal mempunyai stok Marcelo untuk mengisi pos kiri pertahanan.
Selain Mendy, Madrid juga mendapatkan pukulan keras karena cedera parah yang dialami oleh Marco Asensio. Dia mengalami cedera ACL hingga harus naik meja operasi dan absen lama. Pemain lain yang masih cedera ada Brahim Diaz. Eks pemain Manchester City akan melewatkan persiapan Madrid menyambut kompetisi 2019/2020.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Real Madrid Vs Arsenal: Bale Cetak Gol, El Real Menang Lewat Adu PenaltiGareth Bale mencetak gol untuk membantu Real Madrid mengalahkan Arsenal lewat adu penalti 3-2 di laga ICC 2019. Kedua tim bermain seri 2-2 di waktu normal.
Baca lebih lajut »
Bale tak akan Tinggalkan Real Madrid Jika Hanya DipinjamkanBale masih menyandang status pemain termahal dunia dengan nilai 100 juta euro.
Baca lebih lajut »
James Rodriguez Pulang ke MadridRodriguez tak ikut dalam skuat tur pramusim Real Madrid di Amerika Serikat.
Baca lebih lajut »
Babak Pertama, Arsenal Unggul 2-0 Atas Real MadridDua kartu merah untuk satu pemain Real Madrid dan Arsenal mewarnai laga itu. Arsenal RealMadrid Republika Arsenal realmadrid
Baca lebih lajut »
Babak Pertama, Arsenal Unggul 2-0 Atas Real MadridDua kartu merah untuk satu pemain Real Madrid dan Arsenal mewarnai laga itu.
Baca lebih lajut »
Posisi MU Melorot di Daftar Klub Olahraga Terkaya di DuniaMU berada di bawah dua klub raksasa Spanyol, Real Madrid dan Barcelona.
Baca lebih lajut »