Operator La Liga sedang menyusun protokol terkait jalannya latihan untuk persiapan kelanjutan kompetisi. LaLiga
jpnn.com, MADRID - Para pemain klub-klub Spanyol menentang rencana pihak liga untuk melakukan pemusatan latihan tertutup. Reuters melansir pernyataan Asosiasi Pesepak bola Spanyol , bahwa para kapten dari 42 tim di dua strata tertinggi Spanyol telah melakukan pertemuan , Selasa untuk membahas persyaratan untuk kembali bekerja. Mereka menegaskan sikap mereka untuk menentang pemusatan latihan tertutup.
Meski belum ada tanggal pasti dilanjutkannya latihan atau pertandingan, baik Liga Spanyol dan Federasi Sepak Bola Spanyol telah menyatakan mereka akan berusaha sekuat tenaga untuk menyelesaikan musim 2019/2020. Presiden Liga Spanyol Javier Tebas mengatakan klub-klub Spanyol akan kehilangan sekitar satu miliar euro jika musim ini tidak dilanjutkan.Baca Juga: Liga sedang berusaha menyusun protokol terkait jalannya latihan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Liga 1: Teco Minta Pemain Bali United Perhatikan Berat BadanPelatih Bali United Stefano 'Teco' Cugurra terus memantau perkembangan anak asuhnya yang menjalani latihan mandiri di rumah masing-masing, setelah kompetisi Liga 1 dihentikan akibat pandemi virus corona.
Baca lebih lajut »
Liga Tajikistan Kembali Bergulir, Eks Pemain Persebaya Selamatkan Timnya dari KekalahanDalam lanjutan Liga Tajikistan, eks pemain Persebaya ini mendapatkan kesempatan untuk mengonversi menjadi gol dan timnya selamat dari kekalahan. LigaTajikistan
Baca lebih lajut »
La Liga Disetop karena Corona Covid-19, Barcelona Harus Jadi JuaraBarcelona berada di puncak klasemen terpaut dua poin dari Real Madrid, sebelum La Liga dihentikan akibat corona.
Baca lebih lajut »
La Liga-RFEF Sepakati Protokol Latihan Usai Covid-19La Liga telah ditangguhkan sejak 12 Maret karena wabah Covid-19 yang sejauh ini telah menewaskan lebih dari 20 ribu orang di Spanyol.
Baca lebih lajut »
La Liga Siapkan Protokol LatihanLa Liga, bekerja sama dengan Federasi Sepak Bola Spanyol (RFEF) akan menyiapkan protokol latihan bagi para pemain mereka.
Baca lebih lajut »
UEFA Pertimbangkan Lanjutkan Liga Champions Mulai Agustus 2020UEFA menjadwalkan rapat bersama 55 Federasi Sepak Bola negara-negara di Eropa untuk membahas kelanjutkan kompetisi Liga Champions dan Liga Europa musim ini.
Baca lebih lajut »