Kebakaran terjadi di wilayah Blok Putuk Lembu Gunung Arjuno, yang terletak di Desa Toyomarto, Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang.
TEMPO.CO, Malang - Tim Unit Pelaksana Teknis Taman Hutan Raya Raden Soerjo tengah berupaya untuk memadamkan api yang membakar kawasan hutan di Gunung Arjuno, Jawa Timur.Kepala Seksi Perencanaan, Pengembangan, dan Pemanfaatan UPT Tahura Raden Soerjo, Asep Kusdinar, mengatakan bahwa kebakaran terjadi di wilayah Blok Putuk Lembu, Gunung Arjuno, yang terletak di Desa Toyomarto, Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang.'Personel yang diturunkan sebanyak delapan orang, sejak pukul 05.00 WIB.
Menurut dia, upaya pemadaman api di Blok Putuk Lembu tersebut masih terkendala adanya angin yang cukup kencang dan lokasi api yang berada pada tebing yang cukup terjal, dan mempersulit tim pemadam yang bertugas.'Saat ini api masih belum bisa dipadamkan, karena angin yang terlalu besar pada lokasi titik api,' ujar Asep.Pada Agustus 2019, kawasan Gunung Arjuno juga sempat mengalami kebakaran hutan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kebakaran Gunung Arjuno-Welirang Terjadi di Tiga Lokasi, Api Terus MembesarTitik kebakaran di kawasan Gunung Arjuno-Welirang bertambah. Kebakaran terjadi di tiga lokasi.
Baca lebih lajut »
Api di Gunung Arjuno diupayakan untuk dipadamkanPihak Unit Pelaksana Teknis (UPT) Taman Hutan Raya (Tahura) Raden Soerjo menyatakan bahwa saat ini timnya tengah berupaya untuk memadamkan api yang ...
Baca lebih lajut »
Satu Heli 'Water Bombing' Dikerahkan untuk Padamkan Kebakaran di Gunung Malabar dan Kawah Putih.Heli BNPB itu akan membawa sekitar 4.000 liter air untuk kemudian di jatuhkan di titik api di Gunung Malabar dan Kawah Putih.
Baca lebih lajut »
Panduan Transportasi ke Basecamp Gunung Pakuwaja dari Kota WonosoboPerjalanan menuju Basecamp Pendakian Gunung Pakuwaja dari Kota Wonosobo adalah sekitar satu jam perjalanan. / Travel
Baca lebih lajut »
Pandeglang dan Gunung Aseupan yang Bernuansa MistisPandeglang punya beberapa destinasi wisata menarik seperti Gunung Aseupan yang bernuansa mistis. Kamu pernah ke sana detikers? Pendeglang GunungAseupan via detikTravel
Baca lebih lajut »
Tips agar Kulit Tak Gosong Usai Main di Pantai dan GunungSetelah liburan ke gunung atau ke pantai kulit detikers pasti gosong. Mau tahu rahasia agar kulit kamu tidak gosong setelah liburan? Yuk, simak tipsnya! tipstraveling via detikTravel
Baca lebih lajut »