Pelatih Persela Sangat Capek dengan Apa yang Terjadi dalam Skuadnya

Indonesia Berita Berita

Pelatih Persela Sangat Capek dengan Apa yang Terjadi dalam Skuadnya
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 16 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 10%
  • Publisher: 51%

Pelatih Persela Jafri Sastra mengaku tidak bisa berkata-kata lagi ketika kalah melawan Arema FC. Dia sudah sangat capek dengan apa yang terjadi dalam skuadnya.

JawaPos.com-Penyakit kronis kebobolan di menit-menit akhir Persela, tampaknya, sulit disembuhkan. Bagaimana tidak, sudah lima pertandingan berturut-turut Laskar Joko Tingkir gagal menang atau mendapat poin karena penyakit itu.Terakhir, penyakit itu kambuh tadi malam ketika melawan Arema FC di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar. Saat satu poin sudah di depan mata, Persela kembali kecolongan. Yakni, lewat gol Ridwan Tawainela pada menit ke-90.

Jafri menambahkan, skuadnya juga sedikit terganggu jelang pertandingan melawan Arema FC. Ada empat pemainnya yang positif Covid-19 dari hasil tes PCR. Karena itu juga, tadi malam Persela bermain tanpa ada kiper pengganti di bangku cadangan. ’’Tampaknya korona juga ingin ikut kompetisi,’’ selorohnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jawapos /  🏆 35. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama



Render Time: 2025-03-01 08:06:00