Pelatih Timnas Filipina U-19 Josep Ferre menilai anak asuhnya gagal menangani ritme tinggi yang diciptakan oleh Indonesia saat kalah 6-0 dalam laga penyisihan ...
Pelatih Timnas Filipina U-19 Josep Ferre memberi instruksi pemainnya saat melawan Indonesia saat penyisihan grup A ASEAN U-19 Boys Championship di Stadion GBT Surabaya, Rabu malam. ANTARA FOTO/Rizal HanafiSurabaya - Pelatih Timnas Filipina U-19 Josep Ferre menilai anak asuhnya gagal menangani ritme tinggi yang diciptakan oleh Indonesia saat kalah 6-0 dalam laga penyisihan grup A ASEAN U-19 Boys Championship atau Piala AFF U-19 di Stadion Gelora Bung Tomo Surabaya.
Namun, pelatih berkebangsaan Spanyol itu yakin bahwa anak asuhnya bangga bisa bermain dan mendapatkan pengalaman yang luar biasa saat melawan Indonesia."Ini pengalaman super untuk mereka. Tapi soal pertandingan tak ada yang bisa saya katakan karena mereka jauh lebih baik. Saya suka bagaimana Indonesia bermain," ujarnya.Saat ini, kata Coco, timnya akan fokus memulihkan kondisi pemain agar dapat cepat beradaptasi dalam laga selanjutnya di babak penyisihan grup A.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kata Pelatih Filipina soal Lawan Timnas U-19 Indonesia: Saya Sangat Terkejut dengan Kerja Tim IndonesiaPelatih timnas U-19 Filipina, Josep Maria Ferre memberikan pernyataannya menjelang lawan timnas U-19 Indonesia di ASEAN Cup U-19 2024.
Baca lebih lajut »
Jadi Kandidat Pelatih Korsel Lagi, Shin Tae-yong Santai karena Bisa Tandatangan Kapan Saja dengan Timnas IndonesiaPelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong kembali masuk daftar kandidat calon pelatih timnas Korea Selatan lagi.
Baca lebih lajut »
Eks Pelatih Timnas Indonesia Sebut Naturalisasi Bisa Jadi Salah Satu Solusi Sepak Bola IndonesiaMantan Pelatih Timnas Indonesia, Jacksen F Tiago, angkat bicara soal polemik naturalisasi di Timnas Indonesia.
Baca lebih lajut »
Sukses Cetak Brace ke Gawang Filipina, Pelatih Timnas U-16 Indonesia Apresiasi Mierza tetapi...Pelatih timnas U-16 Indonesia, Nova Arianto, memberikan apresiasi kepada Mierza Firjatullah yang berhasil mencetak dua gol ke gawang Filipina.
Baca lebih lajut »
Pelatih Filipina Blak-blakan Akui Contek Strategi Long Throw-In Timnas U-16 Indonesia, Begini AlasannyaPelatih Filipina, Yuki Matsuda mengakui timnya menggunakan strategi lemparan ke dalam jauh (long throw-in) yang sama persis dengan timnas
Baca lebih lajut »
Kata Pelatih Filipina Usai Kalah dari Timnas U-16 Indonesia - Singgung Teror Suporter Tuan RumahPelatih Filipina, Yuki Matsuda angkat bicara usai kalah telak 0-3 dari Timnas U-16 Indonesia pada laga kedua ASEAN Cup U-16 2024
Baca lebih lajut »