Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif meminta pelaku wisata selam menyiapkan strategi promosi di masa pemulihan setelah wabah virus corona mereda.
TEMPO.CO, Jakarta - Strategi ini digadang-gadang penting untuk mengantisipasi lonjakan kinerja sektor pariwisata pada periode mendatang. “Kami berharap mereka sudah memiliki target dan rencana promosi pasca-pandemi ini dinyatakan usai,” kata Deputi Bidang Produk Wisata dan Penyelenggaraan Kegiatan Kemenparekraf Rizki Handayani Mustafa dalam keterangan tertulis, Selasa, 28 April 2020. Rizki menjelaskan, saat ini pengusaha selam mayoritas tersebar di beberapa titik di Indonesia.
Webinar menghadirkan narasumber yang berkompeten di bidangnya, Founder & Co-owner Bubbles Dive Center seperti Abi Carnadie serta Co-Founder & CEO of Traval.co Julius Bramanto,' ucapnya. Rizki berpesan agar kegiatan itu dapat memberikan manfaat bagi pelaku pariwisata dalam menghadapi masa krisis hingga pemulihan nanti. Ia menyebut, selain mempersiapkan strategi, pelaku wisatsa juga harus ancang-ancang menghadapi perubahan tren berwisata setelah pandemi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Komisi X DPR RI: Pemerintah Ayo, Dong Lebih Serius Garap Wisata Usai CoronaPemerintah pusat diminta lebih serius menggarap pariwisata Indonesia setelah pandemi virus Corona berakhir. Komisi X DPR RI menilai ada yang belum tergarap. Ini katanya: Pariwisata via detikTravel
Baca lebih lajut »
Destinasi Harus Bersiap Sambut Perubahan Tren Wisata Usai CoronaMenyongsong kondisi 'new normal, destinasi disiapkan dengan mengedepankan prinsip sustainable tourism, termasuk di dalamnya...
Baca lebih lajut »
Destinasi Wisata yang Sehat dan Aman Akan Jadi Primadona Pasca-Pandemi Covid-19Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif mempersiapkan diri menghadapi lonjakan pariwisata.
Baca lebih lajut »
5 Buku yang Mengajak Pembaca Mengembara ke Tempat Wisata DuniaSetidaknya lima buku yang bisa mengajak pembaca berimajinasi ke tempat-tempat wisata menarik di berbagai negara.
Baca lebih lajut »
Update Efek Corona ke Wisata RI per 27 April 2020Kini, muncul 9.000 lebih orang yang positif COVID-19 di Indonesia. live report perkembangan virus Corona dan efeknya ke pariwisata Indonesia: virusCorona Pariwisata via detikTravel
Baca lebih lajut »
Pemerintah Benahi 5 Destinasi Wisata di Labuan Bajo NTTKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat mengalokasikan dana Rp 1,3 triliun untuk membenahi lima destinasi wisata di Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur.
Baca lebih lajut »