Pelajar SMK Budi Utomo, Desa Gadingmangu, Kecamatan Perak, Kabupaten Jombang, Jawa Timur, berhasil merakit mobil listrik bertenaga surya sehingga bisa lebih ...
Pelajar SMK Budi Utomo Desa Gadingmangu, Kecamatan Perak, Kabupaten Jombang, Jawa Timur, Ahad mengemudikan mobil listrik bertenaga surya hasil rakitan sendiri, sehingga bisa lebih irit penggunaan bahan bakar minyak dalam menjalankan kendaraannya. FOTO ANTARA/ HO-SMK Budi Utomo Jombang
Jombang, Jatim - Pelajar SMK Budi Utomo, Desa Gadingmangu, Kecamatan Perak, Kabupaten Jombang, Jawa Timur, berhasil merakit mobil listrik bertenaga surya sehingga bisa lebih irit penggunaan bahan bakar minyak dalam menjalankan kendaraannya. "Kami bertujuan memberikan keterampilan terbaik membantu anak-anak. Di zaman ini, teknologi terbaru adalah tenaga surya," katanya.
"Kami yakin anak anak sudah punya keterampilan untuk mendesain, merakit dan bangun sebuah mobil listrik, berati mereka sudah melakukan kegiatan dan keterampilan yang sesuai dengan teknologi saat ini yang ada di dunia ini," katanya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Total Pembayaran Tunggakan Sewa Ruko Simpang Tiga Baru Diketahui Pekan DepanPemkab Jombang menarget pembayaran tunggakan aset pertokoan Simpang Tiga Jombang, minggu depan selesai. Ini setelah ada sejumlah penghuni ruko yang mulai membayar temuan BPK.
Baca lebih lajut »
Surat Tugas 52 Pembimbing Mulok di Jombang Nyantol di Meja KadisdikbudSurat perintah tugas 52 pembimbing muatan lokal (mulok) SMP yang telah lulus seleksi sampai kemarin belum keluar. Padahal mereka sudah ditetapkan dalam SK kepala dinas per 20 Desember.
Baca lebih lajut »
Tetap Gelar Seleksi PPPK meski Kuota untuk Jombang Masih BuramKemenag membuka seleksi calon pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) mulai 21 Desember sampai 6 Januari mendatang. Kendati belum ada rincian khusus untuk jatah PPPK yang akan ditempatkan di Jombang.
Baca lebih lajut »
Aksi 2 Pencuri Motor Penjaga Sekolah di Jombang Terekam CCTVKorban terkejut karena motor yang baru dia tinggalkan beberapa saat lalu, hilang dari tempatnya.
Baca lebih lajut »
Gereja di Jombang Bikin Dekorasi Pohon Natal dari BambuJemaat Gereja Kristen Jawe Witan (GKJW) Jombang merangkai pohon natal unik menggunakan bahan dasar bambu.
Baca lebih lajut »
Seribu Pasukan Banser di Jombang Siap Bantu Pengamanan Natal dan Tahun Baru 2023Seribu pasukan Banser disiapkan Pimpinan Cabang Gerakan Pemuda Ansor Kabupaten Jombang (PC GP Ansor Jombang) untuk pengamanan Hari Natal dan Tahun Baru 2023
Baca lebih lajut »