EKSKLUSIF Sri Mulyani: Gaji Besar Tak Menjamin Orang Tidak Korupsi
TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menanggapi soal program renumerasi yang menaikan penghasilan pegawai kementeriannya yang berjalan pada 1 Juli 2007. Namun, masih ada ada pegawai yang bermasalah, seperti mendapatkan gratifikasi, bahkan melakukan korupsi.“Kalau apakah gaji menjamin orang tidak korupsi? Saya akan sampaikan, di dunia ini ada CEO bank yang gajinya sampai dua kali reinkarnasi, dia tetap korupsi.
“Kamu makannya darimana? ‘Ya kita bawa mie saja’. Kalau seorang patroli yang setiap hari mungkin ketemu penyelundup, dia makan harus ngitung antara kebutuhannya dengan istri dan anaknya, ya dikasih uang dikit kamu pura-pura enggak lihat,” ucap dia.Menurut dia, itu alasan mengapa ada kasus di bea cukai 10 kapal yang ditangkap, tapi hanya satu yang dilaporkan, karena 9 kapal lainnya untuk menambah nafkah.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Siap-siap, Sri Mulyani Bakal Reformasi Besar-besaran KemenkeuReformasi besar-besaran yang disebut reformasi jilid 2 di tubuh Kementerian Keuangan menitikberatkan pada peningkatan fungsi dan kinerja Inspektorat Jenderal.
Baca lebih lajut »
Soal Investasi Saham Milik Rafael Alun Trisambodo, Sri Mulyani: On Going InvestigasiSri Mulyani Indrawati merespons informasi soal dugaan sejumlah investasi besar yang dimiliki Rafael Alun Trisambodo.
Baca lebih lajut »
Bu Sri Mulyani, Ini Pesan DPR Soal 'Pamer' Harta ASN PajakDear Bu Sri Mulyani, Ini Pesan Komisi XI Soal 'Pamer' Harta Pegawai Pajak
Baca lebih lajut »
Terkaya Nomor 2 di Soloraya, Bupati Klaten Sri Mulyani Hanya Punya 3 MobilBupati Klaten Sri Mulyani yang tercatat memiliki harta kekayaan terbanyak kedua di antara kepala daerah se-Soloraya hanya punya tiga mobil.
Baca lebih lajut »
Bupati Karanganyar Juliyatmono Juga Punya Moge Seperti Milik Menkeu Sri MulyaniBupati Karanganyar Juliyatmono ternyata juga punya totor gede (moge). Jenis moge ini sama dengan moge kepunyaan Menteri Keuangan Sri Mulyani, yaitu Honda Rebel CMX500
Baca lebih lajut »
Kala Sri Mulyani Bicara soal Tunjangan Pejabat Pajak yang Disebut Terlalu TinggiMenteri Keuangan, Sri Mulyani, buka suara tentang tunjangan kinerja pegawai pajak yang disebut tinggi.
Baca lebih lajut »