Pegadaian memperluas akses produk dan layanan di ekosistem Pesantren melalui kolaborasi dengan Himpunan Ekonomi Bisnis Pesantren (Hebitren).
Jakarta, Beritasatu.com - PT Pegadaian memperluas akses produk dan layanan di ekosistem Pesantren. Terkini, perseroan menggandeng Himpunan Ekonomi Bisnis Pesantren untuk para anggotanya menjadi agen Pegadaian Syariah.
Direktur Jaringan, Operasi dan Penjualan Pegadaian Eka Pebriansyah mengatakan, jaringan yang luas dari Hebitren, dengan lebih dari sekitar 28.000 pesantren yang tersebar di seluruh Indonesia, tentu akan menguntungkan kedua belah pihak. Advertisement "Saya berharap kerja sama ini bisa berkelanjutan dan berjalan dengan baik di lapangan, yang akan dibantu melalui kantor-kantor wilayah kami. Sehingga, kerja sama ini dapat memberi manfaat yang positif bagi para anggota Hebitren dan ekosistem pesantren," ujar Eka di Jakarta, Selasa .
"Saya mengucapkan terima kasih kepada Pegadaian yang telah menyambut baik kerja sama ini. Selain ingin menciptakan ekonomi yang berdaulat, mandiri dan berdaya saing tinggi, ke depan kami juga ingin bersinergi dalam pengembangan program memilah sampah menabung emas, yang bisa digerakkan di seluruh pesantren," jelas KH M Hasib.
Lebih dari itu, manfaat lainnya yang diperoleh melalui kerja sama juga berfokus pada penyediaan fasilitas promo atas layanan dan produk perseroan.Saksikan live streaming program-program BeritaSatu TV di sini
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Harga Emas Pegadaian Hari Ini: Balik ke Sejuta!Harga emas batangan di PT Pegadaian berhasil kembali ke sejuta per gram
Baca lebih lajut »
Pegadaian Tawarkan Pinjaman Modal Kerja Invoice di Bekasi UMKM WeekProses pinjaman sebesar Rp10 juta hingga Rp2 miliar bisa dilayani seketika karena dilakukan secara online melalui https://digilend.pegadaian.co.id.
Baca lebih lajut »
Layanan Terpadu Bagi Calon TKI di Lombok Tengah Tetap Buka, Lihat Ada yang Penuh HarapLayanan terpadu bagi calon TKI di Lombok Tengah tetap dibuka, lihat nih ada yang berharap banyak calontki
Baca lebih lajut »
Jadwal SIM Keliling di Bali Selasa Hari Ini: Tersedia 8 Gerai, Catat LokasinyaBeritaBali Jadwal SIM Keliling di Bali Selasa Hari Ini: Tersedia 8 Gerai, Catat Lokasinya simkelilingbali jadwalsimkelilingbali lokasisimkelilingbali
Baca lebih lajut »
Lokasi Layanan SIM Keliling di Kota Bandar Lampung, Ada di 2 TempatPelayanan perpanjangan SIM keliling berada di Gapura Perumahan Bukit Kemiling Permai (BKP) dan Rajabasa Bandar Lampung lokasisimkeliling
Baca lebih lajut »