Sejumlah isu meramaikan berita internasional, Senin (30/9), mulai dari dukungan pedemo Hong Kong bagi demonstran di Indonesia hingga persiapan HUT China.
Demonstrasi mahasiswa di Indonesia sejak pekan lalu ternyata menjadi sorotan di Hong Kong. Para demonstran Hong Kong yang sudah menggelar aksi sejak tiga bulan belakangan pun menyatakan dukungan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
HUT ke-70 Tiongkok Berpotensi Dirusak Krisis Hong KongSaat Presiden Tiongkok Xi Jinping bersiap-siap memimpin parade militer besar-besaran dan acara gala pada Selasa (1/10), Hong Kong tengah dilanda huru-hara terkait pengikisan kebebasan.
Baca lebih lajut »
Hong Kong Tolak Izin Demo Jelang HUT China ke-70Pemerintah Hong Kong menolak permohonan pawai kelompok pro demokrasi yang akan digelar bertepatan dengan HUT RRC ke-70 pada Selasa (1/10) besok.
Baca lebih lajut »
KJRI Hong Kong Imbau WNI Waspada Jelang Demo HUT ChinaKJRI Hong Kong mengimbau seluruh WNI menjauhi wilayah pusat demo jelang HUT RRC Ke-70 pada Selasa (1/10) besok.
Baca lebih lajut »
Reporter Indonesia Terkena Peluru Karet di Hong KongVeby Mega Indah terkena tembakan peluru karet di mata saat meliput unjuk rasa di Wan Chai.
Baca lebih lajut »
KJRI Hong Kong: Jurnalis Indonesia Terkena Peluru Karet di Dekat MataJurnalis berkewarganegaraan Indonesia, Veby Mega Indah, terkena tembakan peluru karet ketika meliput di Hong Kong. Veby mengalami luka di dekat matanya.
Baca lebih lajut »