Arus lalu lintas di sekitar KM 06 Tol Jagorawi arah Jakarta sempat tersendat akibat truk terguling hingga menutup separuh ruas jalan.
Liputan6.com, Jakarta - Sebuah truk pengangkut minuman teh kemasan terguling di ruas Jalan Tol Jagorawi arah Jakarta tepatnya di KM 06, pada Minggu . Akibat insiden tersebut, arus lalu lintas di sekitar lokasi tersendat.
Kanit 1 PJR Tol Jagorawi Ipda Guntur Hardyansyah memastikan, tidak ada korban jiwa dalam insiden kecelakaan truk terguling tersebut.Dia mengungkapkan, kecelakaan bermula saat truk yang melaju dari arah Bogor menuju Jakarta kehilangan kendali setibanya di KM 06+500. Penyebabnya karena ada dua ban bagian belakang yang pecah.
"Kendaraan berjalan di lajur 2 mengalami pecah kedua bannya bagian kiri belakang, kemudian kendaraan oleng ke kiri, lanjut kendaraan terbalik," kata Guntur dalam keterangan tertulis, Minggu siang. Guntur menerangkan, petugas kepolisian dikerahkan ke lokasi untuk mengevakuasi truk beserta muatannya.Penerapan kebijakan pembatasan kendaraan berlebih muatan atau Over Dimension Over Loading mulai diterapkan Senin hari ini di ruas Tol Tanjung Priok-Bandung. Rencananya, aturan zero ODOL akan diterapkan sepenuhnya pada 2023.
2 dari 2 halamanTruk Berhasil DievakuasiSaat ini, truk muatan minuman teh kemasan itu telah berhasil dievakuasi. Sehingga lalu lintas di Tol Jagorawi berangsur normal.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Akhir Pekan, Belasan Ribu Kendaraan Padati Tol Pasteur Menuju Daerah Wisata JabarHingga Sabtu (26.3.2022) siang, belasan ribu kendaraan sudah memadati Tol Pasteur untuk menikmati libur akhir pekan di Jawa Barat menjelang Ramadhan. Hingga Sabtu...
Baca lebih lajut »
Nyetir Melebihi Batas Kecepatan di Tol Ditilang Mulai AprilPengendara mobil mulai April 2022 wajib memperhatikan batas kecepatan di jalan tol. Bagi pengendara yang kebut-kebutan dipastikan bakal ditilang. Pengendara mobil...
Baca lebih lajut »
Sebuah Mobil Minibus Terbakar Di Tol Solo-Semarang Km. 477+800 Boyolali, 12 Penumpang SelamatMobil minibus Hino Dutro bernopol AE-7696-S terbakar di Jalan Tol Solo-Semarang Km. 477+800 tepatnya di Desa Ngargosari, Kecamatn Ampel, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, kebakaran diduga mengalami konsleting pada mesin.
Baca lebih lajut »
Jokowi Minta Tol Bali Ditanami Bunga Kamboja, eit Tujuannya Ini....BeritaTerupdate Jokowi Minta Tol Bali Ditanami Bunga Kamboja, eit Tujuannya Ini.... jokowi presidenjokowi jalantolbalimandara bungakamboja
Baca lebih lajut »
Mobil Minibus Terbakar di Tol Ampel Boyolali, 12 Penumpang SelamatKejadian itu berawal saat minibus Hino Dutro Nopol AE 7696 S yang dikemudikan Enggar Tiasto, warga Pacitan, berjalan di tol dari arah timur ke barat atau dari Solo-Semarang.
Baca lebih lajut »
Lalu Lintas Tol Dalam Kota Macet Malam IniLalu lintas di Tol Dalam Kota, Jakarta, mengalami kepadatan. Kemacetan terjadi karena volume kendaraan.
Baca lebih lajut »