PDIP Gelar Demo Memasak Tanpa Minyak Goreng Siang Ini, Dibuka Langsung Megawati
Senin, 28 Maret 2022 08:41) akan menggelar demo memasak tanpa menggunakan bahan minyak goreng, Senin siang. Acara rencananya dibuka Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri.
Berdasarkan undangan yang diterima merdeka.com, demo memasak tanpa minyak goreng ini akan digelar di Sekolah Partai PDIP, Jalan Lentengagung,Sejumlah pengurus PDIP dan pejabat negara dijadwalkan hadir pada demo memasak ini, di antaranya Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto, Ketua DPP PDI Perjuangan Bidang Pariwisata Wiryanti Sukamdani, Kepala BKKBN Hasto Wardoyo, dan Wakil Wali Kota Semarang Hevearita G Rahayu.
Selain membuka acara, Megawati akan memberikan pengarahan di kegiatan yang akan ditayangkan di chanel YouTube PDIP.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Cerita Megawati Awal Mula Masuk Partai dan Alasan Masih Terus Bertahan di PDIPKetua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri mengungkapkan awal mula masuk partai dan alasan masih tetap bertahap hingga saat...
Baca lebih lajut »
Gelar Banteng Ride, PDIP Akan Donasikan 1.000 Sepeda dan 2.000 Sepatu Untuk GuruDPP PDI Perjuangan (PDIP) akan menggelar kegiatan Banteng Ride & Night Run di kawasan Gelora Bung Karno (GBK), Minggu (27/3/2022) besok.
Baca lebih lajut »
Sasar millenial, PDIP gelar kegiatan olahraga hiburan - ANTARA NewsANTARA - Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) mengampanyekan pentingnya kesehatan dengan menggelar kegiatan sportainment di GBK, Senayan, Jakarta pada ...
Baca lebih lajut »
Gelar Acara Lari, PDIP Ajak Politikus Belajar dari Sportivitas Olahraga |Republika OnlineSama seperti olahraga, politik juga memerlukan aturan main.
Baca lebih lajut »
Gelar Lomba Lari, PDIP Ajak Politikus Belajar dari Sportivitas OlahragaAcara lomba lari yang merupakan rangkaian kegiatan Banteng Ride and Night Run 2022 di Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, berlangsung meriah.
Baca lebih lajut »