Pengamat menilai sektor pertanian tumbuh karena Kementan bekerja bersama petani
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Pusat Statistik merilis PDB sektor pertanian menjadi penyumbang tertinggi terhadap pertumbuhan ekonomi nasional pada kuartal II 2020 yang mengalami penurunan sebesar 4,19 persen dan secara year on year turun 5,32 persen. PDB pertanian tumbuh 16,24 persen pada kuartal-II 2020 dan bahkan secara yoy, sektor pertanian tetap berkontribusi positif yakni tumbuh 2,19 persen.
"Upaya peningkatan produksi terus dilakukan Kementerian Pertanian, salah satunya saat ini ada fasilitas KUR. Petani tidak lagi dimanjakan dengan bantuan, tapi sudah mengarah ke sesuatu yang mandiri,” demikian ujar Bustanul berdasarkan rilis Kementan kepada Republika.co.id, Rabu . Ketua Kontak Tani Nelayan Andalan Pusat , Winarno Tohir mengatakan bahwa pertumbuhan positif sektor pertanian tidak lepas dari upaya Kementan melalui terobosan pangan dimasa pandemi Covid-19. Menurutnya program pengembangan pangan pokok dan lokal yang menjadi strategi penyediaan pangan dinilai sangat sesuai dengan kondisi sekarang dan Kementan kini gencar melaksanakan program tersebut.
“Dimasa pandemi Covid-19, Kementerian Pertanian terus berupaya untuk menjalankan program dan kebijakan berorientasi pada kesejahteraan petani khususnya di masa panen harga yang diterima petani selalu di pantau,” tegasnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pertanian penyelamat PDB Kuartal 2 2020Sektor pertanian menjadi penyelamat tidak anjloknya PDB Indonesia pada kuartal 2 ini, karena mampu melesat tumbuh 16,24 persen. Kementan
Baca lebih lajut »
14 Lapangan Usaha Terkontraksi, PDB Triwulan II 2020 Minus 4,19%Sebanyak 14 sektor usaha memberi kontribusi negatif yang menekan PDB di triwulan II 2020.
Baca lebih lajut »
IHSG Melemah Jelang Rilis PDB Kuartal II |Republika OnlinePelaku pasar juga menunggu stimulus-stimulus baru pemerintah untuk mendorong ekonomi.
Baca lebih lajut »
Ekonomi Minus, Sumbangan Sektor Pertanian ke PDB Justru Naik |Republika OnlineSumbangan sektor pertanian mencapai 15,46 persen.
Baca lebih lajut »
Investor Tunggu Pengumuman PDB Siang Ini, Berikut Rekomendasi SahamnyaSecara teknikal IHSG perdagangan hari ini akan bergerak di rentang 5.026 - 5.110.
Baca lebih lajut »
Ekonomi Kontraksi, Sektor Pertanian Masih Tumbuh PositifPertumbuhan sektor pertanian pada kuartal II 2020 tercatat 16,24% (q-to-q) dan 2,19% (yoy). Kinerja positif ini menahan anjloknya pertumbuhan ekonomi di tengah pandemi covid-19.
Baca lebih lajut »