PBSI Targetkan Tiga Emas di SEA Games 2021

Indonesia Berita Berita

PBSI Targetkan Tiga Emas di SEA Games 2021
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 50 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 92%

Nama-nama yang diikutsertaan di SEA Games merupakan pemain muda, sementara pemain-pemain inti difokuskan ke Piala Thomas Uber 2022, yang penyelenggaraannya bentrok dengan SEA Games.

PENGURUS Pusat Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia menargetkan dapat meraih tiga medali emas di ajang SEA Games 2021 Vietnam, yang akan digelar pada 12-23 Mei.

"Saya menargetkan tiga medali emas di SEA Games kali ini, kalau bisa malah lebih. Intinya kita akan berjuang semaksimal mungkin," ujar Rionny dalam keterangan resmi PBSI, dikutip Senin .Adapun nama-nama yang diikutsertaan merupakan pemain muda, sementara pemain-pemain inti difokuskan ke Piala Thomas Uber 2022, yang penyelenggaraannya bentrok dengan SEA Games.

Ada 20 pemain, masing-masing 10 putra dan 10 putri yang diturunkan. Mereka yang terpilih mayoritas adalah pemain yang tergabung dalam skuat Kejuaraan Asia Beregu 2022, seperti Chico Aura Dwi Wardoyo, Christian Adinata, Yonathan Ramlie, Pramudya Kusumawardana, Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan, Leo Rolly Carnando, Daniel Marthin, Gregoria Mariska Tunjung, Putri Kusuma Wardani, Stephanie Widjaja, dan Saifi Rizka Nurhidayah.

"Chico dan Christian juga performanya sedang menanjak. Jadi mereka saya harap menjadi motor tim putra. Selain itu ada Leo/Daniel dan Pramudya/Yeremia juga," katanya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Timnas Futsal Tembus Final Piala AFF 2022 tapi Tak Dikirim ke SEA GamesTimnas Futsal Tembus Final Piala AFF 2022 tapi Tak Dikirim ke SEA GamesCabang olahraga futsal masuk dalam daftar cabor yang tidak dikirim oleh Kemenpora pada ajang SEA Games 2021 di Vietnam.
Baca lebih lajut »

Persiapan Balap Sepeda Jelang SEA Games Vietnam Sampai Tahap iniPersiapan Balap Sepeda Jelang SEA Games Vietnam Sampai Tahap iniPersiapan tim balap sepeda Indonesia menuju SEA Games Vietnam memasuki fase mempertahankan performa. Latihan sudah digelar selama setahun lalu.
Baca lebih lajut »

Klub Malaysia Larang Saddil Ramdani Perkuat Indonesia di SEA GamesKlub Malaysia Larang Saddil Ramdani Perkuat Indonesia di SEA GamesTim nasional Indonesia U-23 dipastikan tidak diperkuat Saddil Ramdani pada ajang SEA Games 2021 Vietnam. Mantan pemain Persela Lamongan itu tidak diizinkan.
Baca lebih lajut »

Saddil Ramdani Batal Gabung, Skuad Timnas Indonesia U-23 Proyeksi SEA Games 2021 Berkurang - Bola.netSaddil Ramdani Batal Gabung, Skuad Timnas Indonesia U-23 Proyeksi SEA Games 2021 Berkurang - Bola.netSaddil Ramdani Batal Gabung, Skuad Timnas Indonesia U-23 Proyeksi SEA Games 2021 Berkurang
Baca lebih lajut »

Manajer Pastikan Timnas Futsal Putra akan Berangkat ke SEA Games VietnamManajer Pastikan Timnas Futsal Putra akan Berangkat ke SEA Games VietnamFutsal tidak termasuk cabang olahraga yang diberangkatkan ke SEA Games 2021 lantaran dianggap tidak memiliki peluang untuk mendapatkan medali.
Baca lebih lajut »

Timnas Futsal Putra RI Akan Ikuti SEA Games 2021Timnas Futsal Putra RI Akan Ikuti SEA Games 2021Manajer tim nasional futsal putra Indonesia Dimas Bagus Kurniawan menyebutkan, bahwa skuadnya akan berkompetisi di SEA Games 2021, Vietnam.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-11 20:02:35