Bantuan itu mencakup 28 ribu alat perlindungan diri untuk tenaga kesehatan, oxygen concentrator, tempat tidur anak-anak, alat pengecek kualitas air, dan alat kebersihan.
SEBUAH pesawat yang membawa 90 ton bantuan alat kesehatan, air, dan alat sanitasi dari PBB tiba di Venezuela, Rabu , untuk membantu negara Amerika Latin itu melawan pandemi covid-19.
"Ini merupakan bantuan kemanusiaan pertama untuk Venezuela dalam menghadapi wabah covid-19," ungkap Koordinator Kemanusiaan PBB untuk Venezuela Peter Grohmann.Venezuela yang dilanda krisis ekonomi yang menyebabkan warga kekurangan makanan dan obat-obatan telah melaporkan 167 kasus covid-19 yang menyebabkan sembilan kematian.
"Dana bantuan PBB itu merupakan bagian dari inisial awal untuk melawan pandemi dan membantu anak-anak, perempuan, dan keluarga yang berada di 14 rumah sakit, 50 klinik, dan pusat perkembangan anak," kata Perwakilan UNICEF di Venezuela Herve Ludovic de Lys.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
PBB Sebut Serangan Rezim Suriah Targetkan Fasilitas Sipil |Republika OnlinePenyelidikan PBB menyebut lima dari enam serangan rezim Suriah menarget sipil.
Baca lebih lajut »
Rentan Virus Corona, PBB Minta Negara Beri Akses Kesehatan MigranPBB mengatakan migran tanpa dokumen, pencari suaka, dan korban perdagangan masnusia, harus mendapat akses kesehatan di semua negara untuk melindungi mereka dari pandemi virus corona.
Baca lebih lajut »
Kamis, DK PBB akan Gelar Rapat Pertama Bahas Wabah CoronaPara diplomat mengatakan, Senin (6/4), Dewan Keamanan PBB akan mengadakan pertemuan pertama membahas pandemi virus corona pada Kamis (9/4), setelah perpecahan di antara lima anggota tetapnya selama be
Baca lebih lajut »
PBB Kecam Penyerangan Rumah Sakit di Libya |Republika OnlinePejabat PBB mengecam serangan baru-baru ini terhadap rumah sakit pasien virus corona
Baca lebih lajut »
Penyelidikan PBB Salahkan Suriah Tapi Tak Salahkan RusiaPenyelidikan PBB menyimpulkan bahwa pemerintah Suriah atau sekutu-sekutunya bertanggung jawab atas serangan terhadap sekolah, rumah sakit, dan dua fasilitas sipil lainnya, tetapi penyelidikan itu meng
Baca lebih lajut »
PBB Kutuk Pemboman Rumah Sakit di Libya Saat Wabah Corona |Republika OnlinePengeboman di Rumah Sakit Libya dinilai PBB langgar hukum internasional.
Baca lebih lajut »