Patung Terbaru Ratu Elizabeth II Dianggap Tak Mirip, Warganet: Corginya Pun Bingung

Patung Ratu Elizabeth II Berita

Patung Terbaru Ratu Elizabeth II Dianggap Tak Mirip, Warganet: Corginya Pun Bingung
Ratu Elizabeth IIAnjing CorgiPangeran Philip
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 65 sec. here
  • 11 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 57%
  • Publisher: 83%

Patung Ratu Elizabeth II itu berdiri di sebuah taman kota di Irlandia Utara. Tak sendiri, Pangeran Philip dan dua anjing corgi menemani sang ratu.

Sebuah patung mendiang Ratu Elizabeth II baru saja diresmikan di Irlandia Utara . Tak tampil sendiri, patung Ratu Inggris terlama itu berdiri bersama Pangeran Philip suaminya, dan dua anjing corgi yang merupakan hewan peliharaannya.

Perdebatan bahkan berpindah ke X, dulunya Twitter, setelah dewan kota membatasi komentar di unggahan aslinya. Gambar patung itu telah dilihat ratusan ribu kali dan beberapa pengguna bahkan membandingkannya dengan patung dada Cristiano Ronaldo yang terkenal. 'Bahkan corgi pun bingung,' tulis warganet berbeda, dikutip dari CNN, Kamis .

Atas kritikan tersebut, dewan kota merespons. Mereka menyatakan bahwa 'seni kadang-kadang dapat memicu beragam pendapat'. Meski begitu, mereka 'sangat senang dengan bagaimana patung melengkapi lingkungannya, berdiri berdekatan dengan patung Pangeran Philip, Adipati Edinburgh, dan ditemani oleh dua patung corgi yang dibuat dengan penuh cinta.'Elizabeth yang meninggal pada 2022 adalah salah satu orang yang paling banyak difoto di dunia. Ia menjadi subjek ribuan lukisan dan patung.

Mengutip The Sun, Kamis, 23 Mei 2024, Hannah juga mengaku terinspirasi dari sikap tenang dan berani yang ditunjukkan Kate saat menyampaikan diagnosis kankernya lewat video pendek pada Maret 2024. 'Momen menghadapi sesuatu yang sulit, berbicara dari hati, berani menghadapinya secara langsung,' jelasnya kagum. Lukisan Kontroversial Raja Charles IIILukisan Charles pertama sebagai Raja Inggris juga sempat menuai kontroversi.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Ratu Elizabeth II Anjing Corgi Pangeran Philip Kerajaan Inggris Irlandia Utara Lifestyle Inggris Bangsawan Inggris

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Alasan Mendiang Ratu Elizabeth II Tak Menyukai Donald Trump, Fakta Mengejutkan dalam Sebuah Buku BaruAlasan Mendiang Ratu Elizabeth II Tak Menyukai Donald Trump, Fakta Mengejutkan dalam Sebuah Buku BaruDonald Trump pertama kali bertemu ratu pada tahun 2018 ketika dia menjadi presiden.
Baca lebih lajut »

Meghan Markle dan Pangeran Harry Dikritik karena Dianggap Tak Hormati Ratu Elizabeth IIMeghan Markle dan Pangeran Harry Dikritik karena Dianggap Tak Hormati Ratu Elizabeth IIMeghan Markle dan Pangeran Harry dikritik karena dianggap tidak menghormati almarhum Ratu Elizabeth II.
Baca lebih lajut »

Patung Hanoman Raksasa 27,5 Meter Diresmikan di AS, Disebut 'Patung Persatuan'Patung Hanoman Raksasa 27,5 Meter Diresmikan di AS, Disebut 'Patung Persatuan'Patung Hanoman raksasa setinggi 90 kaki atau 27,432 meter diresmikan pada upacara Pran Pratishtha di Amerika Serikat.
Baca lebih lajut »

Bukan Hanya Istana Garuda IKN, Patung-patung Ini Menghijau Akibat OksidasiBukan Hanya Istana Garuda IKN, Patung-patung Ini Menghijau Akibat OksidasiSelain Patung Istana Garuda di IKN yang perlahan berubah menjadi warna hijau karena okidasi, berikut patung-patung lain yang mengalami hal serupa.
Baca lebih lajut »

Patung Dewi Persembahan Berusia 3000 Tahun Ditemukan di Danau Vulkanik Italia, Ada Jejak Tangan PembuatnyaPatung Dewi Persembahan Berusia 3000 Tahun Ditemukan di Danau Vulkanik Italia, Ada Jejak Tangan PembuatnyaMeski patung itu telah berusia 3.000 tahun, jejak tangan pembuatnya masih terdapat di patung itu.
Baca lebih lajut »

Ratu Zakiyah Genjot Elektabilitas, Libatkan Artis Saat Blusukan ke WargaRatu Zakiyah Genjot Elektabilitas, Libatkan Artis Saat Blusukan ke WargaIstri Yandri Susanto, Ratu Rachmatu Zakiyah alias Ratu Zakiyah bakal melibatkan artis saat blusukan ke warga.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-22 13:38:39