Keempatnya adalah orang tanpa gejala dan kini melakukan isolasi mandiri.
REPUBLIKA.CO.ID, BANDAR LAMPUNG -- Setelah data pasien positif Covid-19 sebanyak 38 orang di Lampung bertahan beberapa hari, jumlahnya bertambah empat orang lagi menjadi 42 orang. Empat orang tambahan tersebut, tiga orang hasil tracing , satu orang pasien baru. Baca Juga "Keempatnya adalah Orang Tanpa Gejala ," kata Juru Bicara Gugus Tugas Pananganan Covid-19 Lampung, Reihana, dalam keterangan persnya di Bandar Lampung, Ahad .
Ketiga pasien hasil tracing yakni pasien lelaki 65 tahun dari Kabupaten Tulangbawang Barat. Kedua, pasien lelaki 70 tahun, dan ketiga pasien lelaki 43 tahun. Ketiganya positif konfirmasi hasil tracing dari pasien positif yang dirawat. Ketiga pasien tersebut dan satu pasien baru semuanya OTG. Mengenai ada tambahan seorang PDP yang meninggal pada Ahad pukul 11.50, dia mengatakan, pasien tersebut perempuan 63 tahun dirawat di RSUD Abdul Moeloek Bandar Lampung. Pasien tersebut memiliki riwayat masuk rumah sakit karena kanker rahim dan dilakukan operasi pengangkatan rahim. Hasil rapid test-nya positif.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jumlah Pasien Positif COVID-19 di Papua Terus Meningkat, Totalnya sudah SebeginiJubir Satgas Pencegahan dan Penanganan COVID-19 Papua dr. Silwanus Sumule mengatakan meskipun jumlah pasien positif terus mengalami peningkatan, namun pasien yang sembuh juga meningkat. JumlahPositifCOVID-19diPapua
Baca lebih lajut »
Pasien Positif Covid-19 di Papua Bertambah Jadi 137 Orang |Republika OnlineJubir Covid-19 di Papua menyebut 92 orang masih dalam perawatan
Baca lebih lajut »
Pemkab: Pasien Positif Covid-19 di Madiun Jadi Empat Orang |Republika OnlineSatu orang pasien positif Covid-19 sempat negatif hasil rapid test
Baca lebih lajut »
Satu Pasien Positif Covid-19 Meninggal, Kabupaten Demak Naik Status Tanggap Darurat - Tribunnews.comPasien tersebut sempat mengalami sakit menelan dan gangguan pernafasan, kemudian dibawa ke RSUD Sunan Kalijaga
Baca lebih lajut »
Pasien Positif Covid-19 di Sidoarjo Terkonfirmasi 73 Orang |Republika OnlineBaru tujuh orang dinyatakan sembuh dari 73 pasien Covid-19 di Sidoarjo
Baca lebih lajut »