DIY catat penambahan tiga pasien sembuh dari covid-19, penambahan satu kasus positif.
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Pasien positif terinfeksi virus Corona yang sudah dinyatakan sembuh terus bertambah di DIY. Per 11 April 2020 total sudah ada 13 kasus positif yang dinyatakan sembuh. Baca Juga "Laporan kesembuhan kasus positif ada tiga kasus dinyatakan sembuh, telah memperoleh hasil uji laboratorium dua kali negatif," kata Juru Bicara Penanganan Covid-19 untuk DIY, Berty Murtiningsih kepada wartawan, Sabtu .
Tambahan tiga kasus positif yang sembuh yakni dua di antaranya berjenis kelamin laki-laki. Masing-masingnya yaitu kasus nomor tujuh berumur tujuh tahun yang merupakan warga Kabupapten Bantul dan kasus nomor 13 berumur 39 tahun warga Kota Yogyakarta. "Satunya kasus nomor 16 berjenis kelamin perempuan dan berumur 61 tahun warga asal Kabupaten Sleman," ujarnya.
Sementara itu, kasus pasien positif Covid-19 juga bertambah menjadi 41 kasus per 11 April. Kasus ini bertambah satu kasus dalam 24 jam terakhir. "Penambahan kasus konfirmasi positif ada satu kasus yakni laki laki berumur 46 tahun warga Sleman," jelasnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Adaro Sumbang 19 Ambulans untuk Angkut Pasien Covid-19Tim Relawan Gugus Tugas mengoperasikan 19 ambulans sumbangan dari PT Adaro Tbk khusus untuk mengangkut pasien Covid-19.
Baca lebih lajut »
Akibat Pasien Positif Covid-19 Berbohong Saat Diperiksa, Pegawai hingga Pasien di RSUD Purwodadi Terkena ImbasAkibat pasien positif corona tidak jujur saat diperiksa, 76 pegawai RSUD Purwodadi harus menjalani rapid test untuk mengantisipasi penyebaran corona.
Baca lebih lajut »
Pasien Covid-19 Nomor 40 di DIY Pernah Kontak Pasien di DKI |Republika OnlineAda dua tambahan pasien PDP) yang meninggal dunia.
Baca lebih lajut »
Pasien sembuh: Dukungan moral bantu pasien COVID-19 lebih cepat sembuhDr Lila Yanwar, salah satu pasien positif COVID-19 asal Padang yang dinyatakan sembuh menyatakan dukungan moral dari keluarga dan lingkungan sekitar menjadi ...
Baca lebih lajut »
Pasien 02 Positif Covid-19 di Ciamis Tertular dari Pasien Positif Klaster BogorPasien 02 positif corona di Ciamis tidak menunjukan gejala terjangkit Covid-19 alias orang tanpa gejala (OTG).
Baca lebih lajut »
FAO Catat Pasien Covid-19 Didominasi Masyarakat Kelas Menengah AtasData yang dihimpun WFP hingga Kamis pukul 23.59, menunjukkan pasien Covid-19 didominasi masyarakat pendapatan kelas atas dan kelas menengah atas.
Baca lebih lajut »