Partai Buruh: Masa Kampanye Pendek, Pemilu 2024 Rawan Gesekan Partai Politik
menilai dampak dari pendeknya masa kampanye akan mengakibatkan rawannya gesekan antar partai politik .
Pendeknya masa kampanye, kata Said, dapat menyebabkan Parpol mencari cara alternatif untuk memperkenalkan diri kepada masyarakat melalui kegiatan sosialisasi yang dilakukan sebelum dimulainya masa kampanye. "Problemnya, kegiatan sosialisasi seringkali dipahami secara keliru oleh masyarakat dengan mempersamakan maknanya dengan kegiatan kampanye," kata Said dalam keterangannya, Sabtu .Sehingga, lanjutnya, Parpol baik secara langsung atau dengan meminjam tangan masyarakat dapat saja melapor kepada Bawaslu terkait kegiatan sosialisasi Parpol lain.
"Dengan mengajukan alasan parpol tersebut telah melakukan kegiatan kampanye diluar jadwal," jelas Said. Terhadap kondisi tersebut, Said melihat Parpol yang dilaporkan tentu mengalami kerugian karena merasa citra mereka telah dirusak oleh laporan yang dilayangkan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jadi Peserta Pemilu, Partai Buruh Targetkan Lolos Parliamentary ThresholdAdapun parliamentary threshold merupakan syarat minimal perolehan suara, agar sebuah partai politik bisa diikutkan dalam penentuan kursi di DPR dan DPRD.
Baca lebih lajut »
Partai Buruh Lolos Pemilu, Pasang Target 6 Besar di DPRD SumutPartai Buruh menargetkan kemenangan 6 besar kursi legislatif di Sumut setelah dinyatakan lolos peserta Pemilu 2024
Baca lebih lajut »
Partai Buruh Ikut Pemilu 2024 - tvOneBelasan ribu massa simpatisan dari Partai Buruh tumpah ruah melakukan konvoi dari Bundaran HI menuju ke Patung Kuda Arjuna Wiwaha, Jakarta Pusat. - tvOne
Baca lebih lajut »
Partai Buruh Gelar Aksi di Depan Kantor Gubernur JatengPartai Buruh Jawa Tengah turun ke jalan dengan memblokir Jalan Pahlawan Semarang untuk merayakan pengesahan kelompok buruh menjadi partai peserta Pemilu 2024.
Baca lebih lajut »
Demokrat Soal Tudingan Kampanye Terselubung Anies Baswedan: Pejabat Negara Harus Dikontrol Lebih Ekstra - Pikiran-Rakyat.comDemokrat menanggapi tudingan kampanye terselubung yang di alamatkan kepada capres dari Partai NasDem, Anies Baswedan.
Baca lebih lajut »