Para Tamu G20 Indonesia Harus Rutin Tes COVID-19 dan Cek Kesehatan

Indonesia Berita Berita

Para Tamu G20 Indonesia Harus Rutin Tes COVID-19 dan Cek Kesehatan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 83%

Pemeriksaan tes COVID-19 harus dilakukan selama pertemuan Presidensi G20 Indonesia.

Liputan6.com, Jakarta Seluruh tamu yang menghadiri serangkaian kegiatan G20 Indonesia harus rutin melakukan tes COVID-19 dan cek kesehatan. Ini termasuk salah satu protokol kesehatan selama berada di kawasan sistem bubble yang meliputi hotel, venue, dan fasilitas pendukung lainnya pada setiap event dalam rangkaian kegiatan pertemuan G20.

BACA JUGA: Program Kartu Prakerja Ditawarkan ke Negara G20 BACA JUGA: Di Depan Menkeu Negara G20, Jokowi: Covid-19 Belum Berakhir BACA JUGA: 6 Paket Wisata ke Labuan Bajo Disiapkan untuk Delegasi G20, Simak Itinerary-nya Baca Juga Aturan di atas tertuang melalui Surat Edaran Satgas COVID-19 tentang Protokol Kesehatan Sistem Bubble Pada Rangkaian Kegiatan Pertemuan G20 di Indonesia dalam Masa Pandemi Corona Virus Disease 2019 . SE diteken Ketua Satgas Penanganan COVID-19 Letjen TNI Suharyanto tertanggal 14 Februari 2022.

Pangeran Charles secara tiba-tiba mendoakan agar Presiden Indonesia Joko Widodo selalu sukses dalam menjalankan segala tugasnya sebagai kepala negara. Hal tersebut disampaikan oleh Pangeran Charles dalam KTT G20 dengan tema The Future of Humanity is ...

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

G20 Bebas Covid-19, Seluruh WNA yang Hadir Wajib Tes PCR dan Karantina | Kabar24 - Bisnis.comG20 Bebas Covid-19, Seluruh WNA yang Hadir Wajib Tes PCR dan Karantina | Kabar24 - Bisnis.comPemerintah berupaya memastikan penyelenggaraan Presidensi G20 Tahun 2022 jauh dari penyebaran Covid-19, salah satunya dengan menerapkan sistem bubble.
Baca lebih lajut »

Satgas Covid Terbitkan Surat Edaran Aturan Prokes Kegiatan G20 | Kabar24 - Bisnis.comSatgas Covid Terbitkan Surat Edaran Aturan Prokes Kegiatan G20 | Kabar24 - Bisnis.comDalam SE itu dituangkan ketentuan mengenai pemantauan, pengendalian, dan evaluasi penyelenggaraan Presidensi G20 diantaranya penyelenggara pertemuan G20 di Indonesia wajib membentuk Satgas Protokol Kesehatan Rangkaian Pertemuan G20 Tingkat Pusat
Baca lebih lajut »

Dukung Transformasi Digital Inklusif di G20, Exabytes Gelar Indonesia Website Awards 2021Dukung Transformasi Digital Inklusif di G20, Exabytes Gelar Indonesia Website Awards 2021Berdasarkan data dari e-Conomy SEA 2021, Indonesia memiliki 21 juta konsumen digital baru selama pandemi pada tahun 2020 dan paruh tahun 2021.
Baca lebih lajut »

Indonesia Perjuangkan Aspirasi dan Kepentingan Negara Berkembang di Presidensi G20 | Ekonomi - Bisnis.comIndonesia Perjuangkan Aspirasi dan Kepentingan Negara Berkembang di Presidensi G20 | Ekonomi - Bisnis.comAirlangga menyampaikan, Presidensi G20 merupakan kesempatan bagi Indonesia untuk berkontribusi besar bagi pemulihan ekonomi global dengan partisipasi aktif membangun tata kelola yang baik, sehat, adil dan berkelanjutan.
Baca lebih lajut »

Satgas Keluarkan Aturan Sistem Bubble Pertemuan G20 Indonesia | Kabar24 - Bisnis.comSatgas Keluarkan Aturan Sistem Bubble Pertemuan G20 Indonesia | Kabar24 - Bisnis.comSatgas Covid-19 menerbitkan Surat Edaran (SE) Nomor 6 Tahun 2022 tentang Protokol Kesehatan Sistem Bubble pada Rangkaian Kegiatan Pertemuan G20 di Indonesia.
Baca lebih lajut »

4 Mekanisme Prokes untuk G20 Indonesia, dalam Sistem Bubble4 Mekanisme Prokes untuk G20 Indonesia, dalam Sistem BubbleDelegasi dan pihak lain yang terlibat dalam sistem bubble G20 Indonesia 2022 diwajibkan menjalani mekanisme prokes yang berlaku. Berikut rinciannya.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 07:11:03