Papua terkini - Wiranto bertemu Ratu Inoke bahas Papua

Indonesia Berita Berita

Papua terkini - Wiranto bertemu Ratu Inoke bahas Papua
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 52 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 78%

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Wiranto bertemu dengan Menteri Pertahanan dan Keamanan Nasional Fiji Ratu Inoke Kubuabola membahas ...

Itu merupakan satu integritas wilayah nasional yang sudah dikukuhkan oleh PBB dan tidak bisa diganggu gugat oleh siapapun, negara mana pun

Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Wiranto bertemu dengan Menteri Pertahanan dan Keamanan Nasional Fiji Ratu Inoke Kubuabola membahas berbagai hal, termasuk persoalan Papua.Wiranto menyampaikan bahwa Ratu Inoke mendukung Indonesia dalam menyelesaikan persoalan di Papua.Ratu Inoke, kata dia, sangat memahami persoalan di kawasan Pasifik Selatan dan sangat memahami bagaimana posisi dan integritas wilayah Indonesia, terutama Papua dan Papua Barat.

Dalam pertemuan itu, Ratu Inoke menyampaikan keyakinannya bahwa penyatuan Papua dan Papua Barat ke wilayah Indonesia sudah final. "Itu merupakan satu integritas wilayah nasional yang sudah dikukuhkan oleh PBB dan tidak bisa diganggu gugat oleh siapapun, negara mana pun," tegasnya. Sementara itu, Menhan Fiji Ratu Inoke merasa sebagai suatu kehormatan bisa berdiskusi banyak hal dengan Wiranto.Ia mengaku beberapa kali berkunjung ke Indonesia sehingga sudah tidak merasa asing dengan suasana Jakarta.Pewarta: Zuhdiar Laeis

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Wiranto Sebut Ada Upaya Membuat Konflik Horizontal di PapuaWiranto Sebut Ada Upaya Membuat Konflik Horizontal di PapuaWiranto menyebut TNI/Polri sudah melakukan upaya menanggulangi konflik di Papua.
Baca lebih lajut »

Papua Terkini - Wagub Sulsel pastikan kondisi warganya di PapuaPapua Terkini - Wagub Sulsel pastikan kondisi warganya di PapuaWakil Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) Andi Sudirman Sulaiman terus melakukan komunikasi dan koordinasi dengan Pemerintah Provinsi Papua untuk memastikan ...
Baca lebih lajut »

Papua Terkini - Pejabat Polda tegaskan Papua berangsur kondusifPapua Terkini - Pejabat Polda tegaskan Papua berangsur kondusifPejabat Polda Papua menegaskan bahwa situasi di provinsi paling timur Indonesia itu berangsur kondusif pascakerusuhan di sejumlah daerah dalam sebulan ...
Baca lebih lajut »

Papua Terkini - 1.300 warga Sulsel di Papua mengungsiPapua Terkini - 1.300 warga Sulsel di Papua mengungsiKetua Kerukunan Keluarga Sulawesi-Selatan (KKSS) Mansur mengatakan sekira 1.300-an warga Sulsel mengungsi akibat kerusuhan di Wamena, Papua.\r\n\r\nKetua KKSS ...
Baca lebih lajut »

Pak Jokowi, Tuntaskan Dulu Masalah Papua, Baru Bahas Pindah Ibu KotaSukamta menyesalkan kejadian di Wamena sampai tidak bisa terdeteksi sebelumnya. Padahal sudah ada kerusuhan serupa di Sorong, Jayapura, dan beberapa daerah di Bumi Cenderawasih. Jokowi
Baca lebih lajut »

ACT galang dana bantu korban kerusuhan di PapuaACT galang dana bantu korban kerusuhan di PapuaLembaga kemanusiaan Aksi Cepat Tanggap (ACT) menggalang dana untuk membantu korban kerusuhan yang terjadi di Wamena, Papua, pada 23 ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-28 03:37:15