Pantun Politik Bamsoet soal Capres 2024: Ingat Pesan Presiden, Ojo Kesusu

Indonesia Berita Berita

Pantun Politik Bamsoet soal Capres 2024: Ingat Pesan Presiden, Ojo Kesusu
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 63%

Ketua MPR Bamsoet bikin pantun politik untuk menutup pidatonya di sidang bersama DPR RI dan DPD RI Tahun 2022.

– Ketua MPR RI, Bambang Soesatyo atau Bamsoet menutup pidatonya dengan sebuah pantun politik tentang pemilu 2024 dalam Sidang Tahunan MPR RI, serta Sidang Bersama DPR RI dan DPD RI Tahun 2022, Selasa .

Pantun politik itu yang dikeluarkan Bamsoet ditujukan kepada para capres dan cawapres dalam gelaran politik 2024. “Kupu-kupu terbang bersama kumbang, hinggap di dahan pohonnya palsu. Para capres/cawapres tak perlu bimbang, ingat pesan Presiden, ojo kesusu,” kata Bamsoet.Sontak, pantun politik itu diikuti dengan gelak tawa dan tepuk tangan dan hadirin yang datang Sidang Tahunan DPR/MPR tersebut.Kali ini, pantun itu berisi tentang partai-partai politik dan musim koalisi antar partai yang sudah dimulai.

“Burung merpati terbang di atas sawah, purnama datang dari negeri sebelah. Koalisi masih bisa berubah, pemilu jangan sampai membuat kita terbelah,” tuturnya.Sebagai informasi, beberapa tokoh politik sudah mulai terang-terangan ingin maju sebagai calon presiden atau siap bertarung di 2024. Hal itu diungkapkan Prabowo Subianto dalam menutup Rapimnas Partai Gerindra di Sentul International Convention Center , Bogor, Jawa Barat, Sabtu .

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasTV /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bamsoet ajak gelorakan semangat wujudkan tujuan kemerdekaanBamsoet ajak gelorakan semangat wujudkan tujuan kemerdekaan'Mari kita gelorakan semangat untuk mewujudkan tujuan Indonesia merdeka,' kata Ketua MPR RI Bambang Soesatyo. PulihLebihCepat BangkitLebihKuat PidatoPresiden2022 SidangTahunan HUTRI77
Baca lebih lajut »

Bambang Soesatyo Resmi Buka Sidang Tahunan MPR RIBambang Soesatyo Resmi Buka Sidang Tahunan MPR RIKetua MPR RI Bambang Soesatyo resmi membuka Sidang Tahunan MPR RI. Sidang ini bersamaan dengan Sidang Bersama DPR RI dan DPD RI Tahun 2022.
Baca lebih lajut »

Ketua MPR Ungkap Amendemen Terbatas UUD 1945 Sangat SulitKetua MPR Ungkap Amendemen Terbatas UUD 1945 Sangat SulitKetua MPR Bambang Soesatyo atau disapa Bamsoet mengungkap amendemen terbatas UUD 1945 sangat sulit direalisasikan.
Baca lebih lajut »

Para duta besar negara sahabat hadiri Sidang Tahunan MPRPara duta besar negara sahabat hadiri Sidang Tahunan MPRSejumlah duta besar negara sahabat, di antaranya Kanada, Amerika Serikat, dan Arab Saudi, menghadiri Sidang Tahunan MPR. PulihLebihCepat BangkitLebihKuat PidatoPresiden2022 SidangTahunan HUTRI77
Baca lebih lajut »

Ketua MPR Minta Pemerintah Siaga Hadapi Badai InflasiKetua MPR Minta Pemerintah Siaga Hadapi Badai InflasiKetua MPR Minta Pemerintah Siaga Hadapi Badai Inflasi: Ketua MPR RI Bambang Soesatyo, mengatakan kenaikan inflasi dapat menjadi ancaman bagi perekonomian nasional.
Baca lebih lajut »

Hadapi Krisis Global, Ketua MPR Ingatkan Fiskal dan Moneter IndonesiaHadapi Krisis Global, Ketua MPR Ingatkan Fiskal dan Moneter IndonesiaKetua MPR RI Bambang Soesatyo mengingatkan kondisi fiskal dan moneter Indonesia demi hadapi krisis global.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-09 04:32:36