Anggota Komisi VI DPR RI Nusron Wahid secara resmi terpilih sebagai Ketua Panitia Khusus Pansus Angket
) Angket Haji . Dirinya terpilih setelah 5 orang nama muncul yang dicalonkan untuk menjadi ketua oleh masing-masing pimpinan fraksi DPR RI.
Wakil Ketua DPR RI, Muhaimin Iskandar mengatakan bahwa Pansus Angket Haji telah menunjukan kiprah dalam hal pengawasan yang lebih baik.“Alhamdulillah Pansus Angket Haji 2024 ini telah mewarnai pemberitaan dan menunjukan kiprah DPR dalam pengawasan yang lebih baik. Bahkan Ketua DPR dua kali dalam pidato membanggakan Pansus Angket Haji,” ungkapnya dalam Penetapan Pimpinan Pansus Angket Haji DPR RI, Senin .
Selain terpilihnya Nusron Wahid, dalam pemilihan tersebut juga telah terpilih 3 orang Wakil Ketua Pansus Angket Haji yaitu Marwan Dasopang, Diah Pitaloka, dan Ledia Hanifa Amaliah. Setelah penetapan, Nusron Wahid langsung mengadakan rapat secara internal bersama 3 orang wakil ketua.
Haji Ibadah Haji Hak Angket Cak Imin
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pansus Berhak Rekomendasi Bentuk Kementerian Khusus HajiPEMBENTUKAN Panitia Khusus Pansus Hak Angket Haji 2024 membuka kembali wacana pembentukan kementerian haji
Baca lebih lajut »
Cak Imin Sebut Pansus Angket Haji 2024 Mulai Bekerja Pekan DepanCak Imin lantas menyebut, Pansus Angket Haji 2024 merupakan pansus monumental yang digulirkan DPR.
Baca lebih lajut »
Pansus Hak Angket Haji, antara evaluasi dan aroma politisasiOperasional penyelenggaraan ibadah haji 1445 Hijriah/2024 Masehi telah berakhir, yang ditandai dengan kepulangan terakhir jamaah dari Embarkasi Kertajati, ...
Baca lebih lajut »
Pansus Angket Haji tetapkan Nusron Wahid jadi KetuaPanitia Khusus (Pansus) Angket Penyelenggaraan Haji (Pansus Angket Haji) 2024 DPR RI menetapkan anggota Komisi VI DPR RI Nusron Wahid sebagai Ketua Pansus ...
Baca lebih lajut »
PKB Jelaskan Alasan Dukung Diah Pitaloka Ketuai Pansus Angket HajiPKB dorong Wakil Ketua Komisi VIII DPR Diah Pitaloka ketuai pansus angket haji
Baca lebih lajut »
Pansus Angket Haji Dorong Pimpinan DPR RI Segera BergerakPANITIA Khusus Pansus Angket Haji 2024 terus mendorong pimpinan DPR untuk segera merespon pansus agar bisa secepatnya menggelar rapat bersama pemerintah
Baca lebih lajut »