Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto menegaskan tantangan tugas TNI di masa mendatang akan semakin kompleks.\r\n\r\n"Kita tidak hanya konsentrasi pada ...
Magelang - Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto menegaskan tantangan tugas TNI di masa mendatang akan semakin kompleks.
Dia menuturkan dewasa ini perang nonkonvensional, ancaman cyber, ancaman kesenjangan semua itu dipengaruhi kemajuan teknologi yang semakin pesat terlebih dengan perkembangan kecerdasan buatan yang dapat mempercepat pencapaian teknologi-teknologi terbaru masa depan. Di samping itu, katanya Indonesia juga harus senantiasa mewaspadai bencana alam, letak geografis dan geologis mengharuskan kesiapan dan kesiagaan yang tinggi dalam mengantisipasi adanya bencana alam, artinya kemampuan penanggulangan bencana adalah sebuah keharusan bagi TNI.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Panglima: Semoga Sinergi TNI-Polri Makin EratPanglima TNI menilai sinergi TNI-Polri harus semakin kuat di masa mendatang
Baca lebih lajut »
Presiden, Kapolri dan Panglima TNI Apresiasi Pemenang Lomba Foto dan VlogPresiden Jokowi menyaksikan langsung hasil karya anak bangsa berupa foto dan vlog pada puncak perayaan Hari Bhayangkara...
Baca lebih lajut »
Danjen Akademi TNI ingatkan 781 Capaja TNI-Polri tak berkhianatKomandan Jenderal Akademi TNI Laksamana Madya TNI Aan Kurnia mengingatkan kepada 781 Calon Perwira Remaja atau Capaja TNI-Polri untuk tidak berkhianat ...
Baca lebih lajut »
Pembekalan Calon Perwira Remaja TNI dan PolriPembekalan Calon Perwira Remaja TNI dan Polri. Sejumlah Calon Perwira Remaja (Capaja) TNI dan Polri menghadiri pembekalan yang diberikan oleh Danjen Akademi TNI ...
Baca lebih lajut »
Basarnas kekurangan personelKepala Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Marsekal Madya TNI Bagus Puruhito mengungkapkan bahwa selama ini Basarnas masih kekurangan ...
Baca lebih lajut »